Cara Setting Konfigurasi Safe Exam Browser untuk Tes Seleksi BUMN 2024

Jum'at, 26 April 2024 - 22:27 WIB
Cara Setting Konfigurasi Safe Exam Browser . FOTO/ DAILY
JAKARTA - Cara setting konfigurasi Safe Exam Browser ini penting untuk diketahui, terutama bagi setiap peserta yang lolos tahap administrasi dan akan mengikuti seleksi BUMN 2024.

Para peserta Rekrutmen Bersama BUMN 2024 nantinya akan mengikuti tes Online 1 yang akan dilaksanakan pada tanggal 27 April - 4 Mei 2024.Namun sebelum itu, para peserta diharapkan sudah mengunduh dan memasang Safe Exam Browser (SEB) di perangkat yang akan digunakan.

SEB sendiri adalah aplikasi yang berfungsi sebagai pengawas selama pelaksanaan ujian online. Browser ini nantinya dapat membatasi akses peserta ke aplikasi dan halaman lain di perangkat, sehingga para peserta hanya dapat fokus mengerjakan soal tes yang telah disediakan.

Cara Instal Safe Exam Browser



Untuk mengunduh atau instal SEB ini dapat dilakukan dengan mengikuti beberapa langkah berikut :



- Pertama, kunjungi situs https://safeexambrowser.org/download_en.html.

- Pilih versi SEB yang kompatibel dengan perangkat yang digunakan

- Jika sudah, klik "Download"

- Selanjutnya, buka folder "Download"

- Klik dua kali pada file SEB yang telah diunduh
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More