HUAWEI MatePad 11.5 Hadir di Indonesia, Simak Sederet Keunggulan Tablet ala Laptop Ini di Sini

Jum'at, 25 Agustus 2023 - 10:00 WIB
Untuk menunjang kinerja produktivitas dan hiburan di segala kondisi, Huawei MatePad 11.5 dibekali baterai dengan kapasitas 7.700 mAh dengan daya tahan hingga 37 hari jika mode standby. Tak perlu panik saat baterai tablet menipis, karena Huawei MatePad 11.5 sudah didukung teknologi fast-charging 20W sehingga baterai tablet bisa terisi secara efisien.

3. HUAWEI MatePad 11.5 punya kualitas layar terbaik di kelasnya

Dengan layar FullView Display 11,5 inci beresolusi 2,2K dan refresh rate 120Hz pengguna bisa merasakan pengalaman streaming dan gaming yang jernih nan mulus.

Menariknya lagi, tablet ini juga memberikan perlindungan mata terbaik bagi pengguna, yakni melalui diraihnya sertifikasi Low Blue Light dan Flicker-free dari TÜV Rheinland yang memastikan upaya reduksi paparan sinar UV berjalan optimal.

Keunggulan tersebut membantu pengguna HUAWEI MatePad 11.5 terhindari dari risiko mata cepat lelah, sehingga produktivitas meningkat dan pengalaman menikmati hiburan pun jadi maksimal.

4. Paket bundling HUAWEI MatePad 11.5 benar-benar menguntungkan



Foto: dok Huawei

Huawei membuka sesi penjualan perdana yang bisa didapatkan secara langsung mulai 25 Agustus – 10 September 2023. Tentu saja di periode ini Anda akan mendapat harga spesial yang dibanderol hanya Rp5.499.000, dengan berbagai keuntungan menarik senilai total Rp3 juta, salah satunya smart detachable keyboard dengan key travel hanya 1,5 mm.

Tak hanya itu, paket bundling ini juga dilengkapi dengan Huawei M-Pencil 2nd Gen. Dengan latensi hanya 2ms, stylus ini bisa diandalkan untuk mencatat saat pelajaran atau meeting hingga menuangkan imajinasi dan kreativitas dengan berbagai fitur, seperti Take Snippet 2.0, Instant Shape, Handwriting-to-Text Conversion, hingga Color Capture.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More