SteelSeries Pamer Keyboard Mechanical Menyala

Kamis, 08 Januari 2015 - 08:50 WIB
SteelSeries Pamer Keyboard...
SteelSeries Pamer Keyboard Mechanical Menyala
A A A
LAS VEGAS - Perlehatan ajang tahunan pameran CES 2015, yang berlangsung di Las Vegas (AS), SteelSeries hadir dengan meliris APEX M800 Keyboard Mechanical yang dapat menyala.

Dilansir dari Cnet, Rabu (7/1/2015), pabrikan gaming equipment tersebut dengan serius menciptakan perangkat keyboard gaming tercepat dan dapat menyala untuk para gamers.

SteelSeries Apex M800 diklaim lebih responsif, memiliki aktuasi 25% lebih cepat ketimbang keyboard mekanik standar lainnya. Setiap tombol pada keyboard ini komprehensif dilengkapi lampu LED yang terus menyala dan, ketika ditekan warna berubah menjadi lebih cerah.

Untuk tombol spasi penuh dan tebal, ada lima tombol makro yang sudah diprogram serta dapat sepenuhnya disesuaikan dengan pengguna.

Keyboard anyar pabrikan SteelSeries ini akan tersedia di Amerika Serikat (AS), pada Februari mendatang dan dengan harga rata-rata USD199 atau sekitar Rp2,5 juta. Sedangkan untuk harga dan ketersediaan di wilayah Inggris dan Australia belum diumumkan.
(dyt)
Berita Terkini
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
5 jam yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
6 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
7 jam yang lalu
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
16 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
18 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
20 jam yang lalu
Infografis
Hamas Pamer Senjata...
Hamas Pamer Senjata Israel saat Tukar Tawanan di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved