Samsung Salip Apple Soal Kepuasan

Rabu, 31 Desember 2014 - 11:13 WIB
Samsung Salip Apple...
Samsung Salip Apple Soal Kepuasan
A A A
NEW YORK - Tampaknya 2014 menjadi tahun fantastis bagi Samsung karena berhasil menyalip Apple atas kepuasan konsumen.

Dilansir dari Ubergizmo, Rabu (31/12/2014), hal ini merupakan hasil yang memuaskan bagi Samsung, setelah persaingan sengit kedua produsen smartphone tersebut. Semua ini berdasarkan indeks Kepuasan Konsumen Amerika tahun ini.

Selisih nilai memang hanya berbeda tipis untuk kedua merek besar ini, di mana Samsung 81 dan Apple 79. Kondisi ini menjadi paling dinanti Samsung, karena berhasil mengalahkan Apple di 'kandang' mereka sendiri.

Tapi kita belum tahu apa yang terjadi di tahun depan, apa Samsung masih tetap memimpin atau justru digeser Apple. Namun, dengan rumor beredar Samsung akan merilis Galaxy S6, sehingga memunculkan spekulasi jika produsen asal Korea Selatan (Korsel) ini dapat mempertahankan posisinya.
(dyt)
Berita Terkait
Apple Jadi Pembeli Chip...
Apple Jadi Pembeli Chip Terbanyak Selama 2020
Tidak Mau Kalah dari...
Tidak Mau Kalah dari Apple, Samsung Ikut Hadirkan Fitur Panggilan Darurat Satelit
Ikuti Jejak Apple, Samsung...
Ikuti Jejak Apple, Samsung Bisa Bikin Susah Konsumen Flagship
Samsung Buka Pre-Order...
Samsung Buka Pre-Order Galaxy Z Flip 5G
Desain Bodi Samsung...
Desain Bodi Samsung Galaxy Z Flip Muncul di TENAA
Tidak Asal Foto, Begini...
Tidak Asal Foto, Begini Cara Memotret Produk Agar Laris di Online Shop
Berita Terkini
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
3 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
11 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
11 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
23 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
1 hari yang lalu
Infografis
Respons Rusia soal Trump...
Respons Rusia soal Trump Telepon Putin untuk Akhiri Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved