Canon Hadirkan Video untuk Pengguna Kamera

Senin, 29 Desember 2014 - 10:10 WIB
Canon Hadirkan Video...
Canon Hadirkan Video untuk Pengguna Kamera
A A A
JAKARTA -
Canon melalui PT Datascrip selaku distributor tunggal di Indonesia, memperkenalkan kanal YouTube terbaru, bernama Canon Imaging Plaza.

Kanal resmi Canon di YouTube untuk menumbuhkan inspirasi, memberikan informasi, serta mendekatkan diri dengan para pengguna kamera Canon yang tersebar di seluruh dunia. Di waktu yang sama produsen yang berbasis di Jepang ini, juga merilis video pertama di kanal tersebut yang bertajuk Shoot My Best.

Video tersebut menggambarkan keseruan usaha pengguna kamera digital Canon, mengejar kesempurnaan memotret maupun merekam video pada momen terbaik dalam hidup mereka yang dilakukan secara unik dan kreatif.

Canon Division Director, PT Datascrip, Merry Harun mengungkapkan, peluncuran video Shoot My Best menandai awal perkenalan kanal resmi Canon di YouTube.

"Kehadiran kanal ini diharapkan bisa turut menjadi sumber informasi dan inspirasi bagi penggemar fotografi yang ingin mengetahui lebih lanjut mengenai fotografi digital dan produk Canon”, ungkapnya dalam keterangan tertulis kepada Sindonews, Senin (29/12/2014).

Canon memahami kehadiran produk kamera digital sebagai perangkat terbaik untuk mengabadikan momen-momen istimewa secara visual bagi para penggunanya.
(dyt)
Berita Terkait
Dirancang untuk Vlogger,...
Dirancang untuk Vlogger, Canon PowerShot V10 Lebih Murah dari iPhone 15
Spesifikasi dan Fitur...
Spesifikasi dan Fitur Canon PowerShot Pick, Kamera Pintar Rp9,5 Juta
Canon Rilis Lensa Tele...
Canon Rilis Lensa Tele Seharga Toyota Raize, Ini Speknya!
Canon MP250, Proyektor...
Canon MP250, Proyektor Nirkabel Mini 4K Seharga Rp7 Juta, Apa Unggulnya?
10 Keunggulan Canon...
10 Keunggulan Canon EOS R5 C, Kamera Mirrorless Full Frame Tercanggih Harga Rp85 Juta
Canon EOS R3 Dibanderol...
Canon EOS R3 Dibanderol Rp117 Juta, Ini 10 Fitur Jagoannya
Berita Terkini
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
1 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
9 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
10 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
11 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
21 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
1 hari yang lalu
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved