Bug Senter Android 5.0 Lollipop Hampiri Nexus 5

Selasa, 18 November 2014 - 17:13 WIB
Bug Senter Android 5.0...
Bug Senter Android 5.0 Lollipop Hampiri Nexus 5
A A A
CALIFORNIA - Seiring munculnya Android 5.0 Lollipop, laporan bug mulai bermunculan, kali ini pada senter kamera yang mempengaruhi operasional Nexus 5.

Dilansir dari Phonearena, Selasa (18/11/2014), jika senter dihidupkan dan Anda meninggalkannya, secara otomatis akan mati dengan sendirinya. Baik senter dan aplikasi kamera akan berhenti bekerja. Mereka akan kembali normal setelah reboot.

Sementara beberapa pengguna Nexus 5 yang membenarkan keberadaannya, bug tampaknya tidak mempengaruhi Nexus 4 dengan cara yang sama.

Pada Nexus 4 handset yang menjalankan Lollipop, senter tidak mati sendiri, tetapi tetap menyala selama diinginkan. Namun, kamera akan berhenti bekerja setelah beberapa menit. Tapi akan bekerja lagi jika Anda membukanya dari layar kunci, dan tidak perlu reboot untuk memperbaiki masalah.

Melihat kondisi ini, tampaknya Google harus melakukan update Lollipop kecil untuk memperbaiki bug. Namun belum diketahui kapan kepastian update ini dilakukan Google.
(dyt)
Berita Terkait
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus,...
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus, Bukan untuk Tim Mendang Mending
Dunia Kerja Masa Depan...
Dunia Kerja Masa Depan Kian Menantang, HP Indonesia Gelar Edukasi STEM untuk Pelajar
Microsoft Jadi Pembeli...
Microsoft Jadi Pembeli Potensial Discord Inc
Google.org Umumkan Pendanaan...
Google.org Umumkan Pendanaan Edukasi AI dan Ketahanan Pangan untuk 6 juta Orang di Asia Tenggara
Komdigi dan Google Luncurkan...
Komdigi dan Google Luncurkan Google Play Protect untuk Keamanan Digital
Milad 9 Tahun Berkarya,...
Milad 9 Tahun Berkarya, KHALIFA Canangkan #BangkitBersamaCorona
Berita Terkini
XLSMART Perluas dan...
XLSMART Perluas dan Perkuat Layanan di Jatim, Bali, dan Nusa Tenggara
9 menit yang lalu
Lebih dulu Sunscreen...
Lebih dulu Sunscreen atau Moisturizer? untuk Kesehatan Kulit Wajah
43 menit yang lalu
Bagaimana Cara Reset...
Bagaimana Cara Reset HP Oppo yang Lupa Kata Sandi?
1 jam yang lalu
Apa itu fitur Dynamic...
Apa itu fitur Dynamic Island di iPhone?
2 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Redmi...
Cara Mengatasi HP Redmi Fastboot Beserta Penyebabnya
3 jam yang lalu
Cara Mengaktifkan NFC...
Cara Mengaktifkan NFC di iPhone Anda, Gampang Banget!
4 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved