3D Laser Scanning Teknologi untuk Arsitektur

Selasa, 04 November 2014 - 08:54 WIB
3D Laser Scanning Teknologi...
3D Laser Scanning Teknologi untuk Arsitektur
A A A
JAKARTA - Kini hadir sebuah teknologi revolusioner untuk arsitektur dan perencanaan renovasi bangunan, yakni 3D Laser Scanning.

Laser scanning architecture dapat menghindari kesalahan perencanaan dan meningkatkan efisiensi proyek, dengan menggunakan Faro Focus3D laser scanner. Pengukuran cangkang gedung untuk direnovasi, dapat dilakukan dengan FARO Focus3D laser scanner.

Division Manager, PT Datascrip, Gatot Priyo Laksono mengemukakan, saat ini masih banyak perusahaan arsitektur yang masih bekerja dengan data 2D.

Akibatnya, banyak menimbulkan distorsi pada file 2D tersebut, padahal ini sangat penting sebagai dasar untuk perencanaan pembangunan ruang interior serta fasilitas outdoor.

"Gambar lengkap 2D, seperti rencana lantai, lintas-bagian dan elevasi, juga dapat dibuat dari data pemindaian 3D yang dihasilkan dengan FARO Focus3D," ungkapnya dalam keterangan tertulis kepada Sindonews, Selasa (4/11/2014).

Menurutnya, dengan membuat pemindaian dalam bentuk 3D memudahkan untuk membandingkan status perencanaan dengan bangunan yang ada. Kesalahan perencanaan dapat terdeteksi dalam waktu yang lebih singkat dan dapat diperbaiki sebelum tahap konstruksi dimulai.

"Jika perbedaan tersebut terdeteksi pada saat pekerjaan konstruksi dilaksanakan, biaya tambahan yang signifikan mungkin akan terjadi, dan kerugian fungsional dalam desain bisa muncul," jelasnya.

Sebaliknya, kepastian perencanaan yang diperlukan dapat dicapai dalam waktu yang singkat melalui pengukuran 3D yang diambil dengan FARO laser scanner. Keakuratan hasil pengukuran dengan FARO Focus 3D juga akan digunakan untuk pengukuran façade.
(dyt)
Berita Terkait
Tombow ABT PRO Bikin...
Tombow ABT PRO Bikin Kegiatan Melukis Makin Menyenangkan
Giatkan Minat Belajar,...
Giatkan Minat Belajar, Quipper dan Datascrip Uji 20.000 Siswa
Peringati Hari Air Dunia,...
Peringati Hari Air Dunia, Datascrip dan Kementerian PUPR Gelar Kompetisi Foto
7 Fitur TourBox Neo,...
7 Fitur TourBox Neo, Tombol Pintas untuk Desainer Hingga Editor Video
Canon Pixma TR150, Printer...
Canon Pixma TR150, Printer Portabel yang Wajib Menemani Pebisnis
Door Lock Canggih untuk...
Door Lock Canggih untuk Kebutuhan Kamar Hotel
Berita Terkini
ChatGPT Tambah 1 Juta...
ChatGPT Tambah 1 Juta Pengguna Baru dalam Satu Jam setelah Tren Studio Ghibli
15 jam yang lalu
Spesifikasi dan Harga...
Spesifikasi dan Harga Google Pixel 9a, HP Terjangkau Kaya Fitur AI yang Tidak Masuk Indonesia
20 jam yang lalu
5 Ikan Paling Beracun...
5 Ikan Paling Beracun di Dunia, Sekali Sentuh Nyawa Melayang!
1 hari yang lalu
Dari Tren Ghiblifying...
Dari Tren Ghiblifying hingga Gemini 2.5 Pro, Ini 4 Tren Teknologi Terpopuler di Lebaran 2025
1 hari yang lalu
Robot Humanoid China...
Robot Humanoid China bisa Gunting Rambut, Sambut Tamu Hotel, hingga Jualan Mobil
1 hari yang lalu
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
1 hari yang lalu
Infografis
Beragam Manfaat Air...
Beragam Manfaat Air Rebusan Daun Kelor untuk Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved