Pilihan Keyboard iOS 8

Senin, 22 September 2014 - 08:44 WIB
Pilihan Keyboard iOS...
Pilihan Keyboard iOS 8
A A A
CALIFORNIA - Keyboard kustom dari pihak ketiga di iOS 8 menjadi salah satu yang dinanti dan dapat menjadi alternatif dari milik iOS 8.

Dilansir dari Pcauthority, Senin (22/9/2014), keyboard asli iOS 8 QuickType telah memiliki fitur yang ditingkatkan. QuickType dapat memprediksi teks dengan lebih cerdas dan lebih baik autocorrect. Berikut adalah beberapa pilihan keyboard yang dapat digunakan:

1. MINUUM
Keyboard ini dibanderol seharga USD2,49 atau sekitar Rp29.817, merupakan produk Produk Indiegogo. Minuum berukuran kecil namun cocok untuk pengguna dengan jari berukuran besar. Pengguna dapat menggesek ke kanan untuk menyisipkan spasi, gesek ke kiri menghapus kata, dan tidak perlu menekan setiap tombol dengan akurat.

2. FLEKSY
Keyboard pintar ini memecahkan Guinness World Record untuk pesan touchscreen tercepat yang pernah diketik. Kekuatan utama Fleksy adalah adanya dukungan gerakan, sehingga pengguna dapat menggeser ke kiri untuk menghapus kata-kata atau geser ke bawah untuk mengubah kata-kata. Keyboard ini dijual seharga USD1,29 atau setara Rp15.447.

3. SWYPE
Swype, sesuai dengan namanya, keyboard ini mengadalkan basis menggesek, daripada mengetik tap. Keuntungannya adalah lebih cepat digunakan. Pengguna dapat meng-input kata-kata dari dua bahasa, personalisasi keyboard dan mengurangi kesalahan pengetikan.

Jika tidak ingin menggunakan metode menggesek, pengguna dapat memilih untuk mengetik seperti biasa. Swype dibanderol seharga USD1,29 atau bernilai Rp15.447.

4. SWIFTKEY
Keyboard gratis ini, merupakan best-seller keyboard Android pertama yang mendarat di iOS. Swiftkey adaptif telah disesuaikan, sehingga memungkinkan pengguna menggesek sehingga tidak kesulitan memegang iPhone Anda.

Swiftkey juga memiliki kemampuan menebak apa yang akan diketik selanjutnya dengan prediksi scarily akurat dan cerdas dari kebiasaan mengetik pengguna.
(dyt)
Berita Terkait
Unik! Pengantin Pria...
Unik! Pengantin Pria Ini Berikan Mahar pada Calon Istri Berupa Saham Apple Inc.
Blibli Hadirkan Apple...
Blibli Hadirkan Apple Authorized Reseller di Indonesia
Gerai Terbesar Apple...
Gerai Terbesar Apple di Cina Tutup
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus,...
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus, Bukan untuk Tim Mendang Mending
Dunia Kerja Masa Depan...
Dunia Kerja Masa Depan Kian Menantang, HP Indonesia Gelar Edukasi STEM untuk Pelajar
Microsoft Jadi Pembeli...
Microsoft Jadi Pembeli Potensial Discord Inc
Berita Terkini
Cara Menggunakan Translate...
Cara Menggunakan Translate di Discord, Ternyata Mudah!
35 menit yang lalu
Cara Akses PC dari Jarak...
Cara Akses PC dari Jarak Jauh Melalui iPhone, Ternyata Mudah!
1 jam yang lalu
Badai Korupsi PDNS Terjang...
Badai Korupsi PDNS Terjang Komdigi: Tim Internal Dibentuk, Meutya Hafid Tegaskan Bersih-bersih!
1 jam yang lalu
3 Hinaan Stephen Hawking...
3 Hinaan Stephen Hawking Kepada Tuhan, Salah Satunya Menyebut Surga Adalah Dongeng
3 jam yang lalu
Pesawat India Hancur...
Pesawat India Hancur Akibat Ditabrak Burung dan Diguyur Hujan Es
11 jam yang lalu
Awas! Charger Murah...
Awas! Charger Murah Bisa Jadi Bom Waktu? Kenali Ciri Charger GaN Berkualitas yang Aman!
14 jam yang lalu
Infografis
Sistem Misil S-400 Rusia...
Sistem Misil S-400 Rusia Tembak Jatuh 8 Rudal ATACMS Amerika
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved