Sony Xperia C3 Usung Aplikasi Canggih

Selasa, 08 Juli 2014 - 18:28 WIB
Sony Xperia C3 Usung...
Sony Xperia C3 Usung Aplikasi Canggih
A A A
JAKARTA - Salah satu smartphone terbaik dunia, Sony Xperia C3 mengusung PROselfie cam dengan rangkaian aplikasi selfie terbaru. Aplikasi canggih ini diciptakan lewat kamera depan mode Superior Auto, serta lampu kilat LED yang lembut dalam berbagai kondisi cahaya.

Lewat efek AR pada kamera depan dengan aplikasi kamera Portrait Retouch, gaya close up dapat dilakukan secara real time dan posting gambar dalam satu dari 10 bingkai Deco yang berbeda. Bahkan, timeshift burst dapat menangkap 31 bingkai dalam 2 detik, efek foto beragam pilihan, Movie Creator terbaru untuk memotong video, dan Social Live. Aplikasi Sweep Panorama dibenamkan untuk membidik foto panorama cukup dengan menggeser kamera, dan Vine diciptakan untuk berbagi video singkat yang indah.

Xperia C3 memiliki spesifikai layar 5,5 inci HD IPS yang besar dan indah, dioptimalkan dengan teknologi BRAVIA yang tak tertandingi sehingga tampil menakjubkan.

Didesain dengan ketipisan 7,6 mm nan ramping dan berat sekitar 150 gram, smartphone ini diciptakan dengan teknologi terdepan. Xperia C3 memiliki koneksi kecepatan kilat 4G/LTE ultra cepat hingga 150 Mbps dan unggahan 50 Mbps.

Xperia C3 PROSelfie berprosesor Quad-Core Snapdragon 1.2GHz, dengan 1GB RAM dan 8GB memori flash sehingga mampu memberikan performa ultra cepat, serta grafis memukau. Xperia C3 juga mengusung dual SIM sehingga memberikan fleksibilitas untuk pengguna yang memakai dua kartu SIM dalam satu ponsel.

Smartphone ini tersedia dalam tiga pilihan warna, yaitu hitam, putih, dan mint yang akan diluncurkan secara global pada Agustus 2014. Di mana China menjadi tempat peluncuran pertama.
(dmd)
Berita Terkait
Jebol, Sistem Keamanan...
Jebol, Sistem Keamanan Sony Corporation Berhasil Dibobol Hacker RANSOMEDVC
Sony Perkenalkan Kamera...
Sony Perkenalkan Kamera Full-Frame Global Shutter Alpha 9 III
Sony WH-1000XM5 & WF-1000XM5...
Sony WH-1000XM5 & WF-1000XM5 Smoky Pink: Headphone Premium Pesaing AirPods Max
Sonny Septian Berikan...
Sonny Septian Berikan Pesta Kejutan Ulang Tahun untuk Fairuz A Rafiq
Sony Siap Tayangkan...
Sony Siap Tayangkan Iklan di Game PlayStation
No Debat, Sony ZV-1...
No Debat, Sony ZV-1 Adalah Kamera Vlogging Terbaik 2020!
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
11 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
16 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
21 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
22 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
1 hari yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
1 hari yang lalu
Infografis
5 Teknologi Canggih...
5 Teknologi Canggih Masjidilharam, Salah Satunya Robot Panduan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved