Nokia serius kembangkan teknologi smart car

Senin, 05 Mei 2014 - 20:23 WIB
Nokia serius kembangkan...
Nokia serius kembangkan teknologi smart car
A A A
Sindonews.com – Bisa dikatakan sesuatu yang berbeda dilakukan Nokia dalam membuat produk baru. Tidak seperti biasa, kali ini Nokia keluar dari permainan yang jauh dari sebuah teknologi smartphone.

Dilansir dari Neowin, Senin (5/5/2014), perusahaan ini mencoba melakukan gebrakan, setelah menyetujui kesepakatan belum lama ini dengan Microsoft. Nampaknya Nokia akan memastiakan melakukan pengembangan yang berhubungan dengan mobil.

Perusahaan ini telah menyisihkan dana sebesar USD100 juta, untuk memulai investasi dalam melakukan pengembangan teknologi mobil pintar. Pihak Nokia telah melihat bahwa Google, Tesla, Toyota dan BMW telah resmi mengeluarkan pernyataan bahwa mereka juga bermain dalam bidang ini yaitu teknologi mobil pintar.

Dengan percaya diri, perusahaan eks-smartphone ini menegaskan bahwa dirinya memiliki pandangan lebih global yang berbeda terhadap pasar mobil. Nokia menyebutkan sebuah inovasi baru terjadi di China dan India yang dapat memengaruhi masa depan driverless mobil pintar.

Ini bukan pertama kalinya Nokia mengambil minat dalam dunia otomotif, sebenarnya Nokia pernah membuat sebuah teknologi untuk navigasi yang disematkan pada sebuah mobil.
(dol)
Berita Terkait
Nokia G10 3GB/32 GB...
Nokia G10 3GB/32 GB Harga Rp2,1 Juta, Bisa Dicicil Rp50 Ribu Per Bulan
Nokia 3.4 dan Nokia...
Nokia 3.4 dan Nokia 2.4 Dirilis dengan Harga Rp 2 jutaan
Pre-Order Nokia C3 Dibuka...
Pre-Order Nokia C3 Dibuka Hari Ini, Pengamat: Ibarat Kos-Kosan tapi Harga Bintang Lima
6 Penyebab Nokia Bangkrut,...
6 Penyebab Nokia Bangkrut, Terlalu Percaya Diri dan Enggan Berinovasi
Nokia 5.4 Dijual dengan...
Nokia 5.4 Dijual dengan Harga Khusus Rp3.099.000 hingga 4 April 2021
Tersedia Awal 2021,...
Tersedia Awal 2021, Ini Spesifikasi dan Harga Nokia 5.4
Berita Terkini
Logo Google Diperbarui...
Logo Google Diperbarui dengan Warna Gradasi Baru
3 jam yang lalu
Dibanderol Rp28 Juta,...
Dibanderol Rp28 Juta, HP Lipat Kelas Sultan Oppo Find N5 Ludes Bak Kacang Goreng, Apa Sebabnya?
6 jam yang lalu
Lebih Dahulu Gelap atau...
Lebih Dahulu Gelap atau Terang? Berikut Penjelasan Lengkapnya
6 jam yang lalu
Reaksi Kasih Sayang...
Reaksi Kasih Sayang Ibu Gajah ketika Anaknya Tewas Ditabrak Truk
7 jam yang lalu
Anjing dan Kucing Berevolusi...
Anjing dan Kucing Berevolusi hingga Terlihat Mirip karena Alasan Aneh Ini
10 jam yang lalu
Harta Karun Kuno dalam...
Harta Karun Kuno dalam Jumlah Besar Ditemukan di Sebuah Bukit
17 jam yang lalu
Infografis
KAI KF-21 Pesawat Karya...
KAI KF-21 Pesawat Karya Indonesia Korsel dengan Teknologi Siluman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved