Lanjutan Kirby: Triple Deluxe segera hadir

Senin, 07 April 2014 - 10:50 WIB
Lanjutan Kirby: Triple...
Lanjutan Kirby: Triple Deluxe segera hadir
A A A
Sindonews.com - Gamers Nintendo kembali dimanjakan dengan trailer versi lanjutan Triple Deluxe.

Rekaman trailer menampilan beberapa karakter, termasuk protagonis kuat seperti Bell, Whip dan Parasol.

Nintendo 3DS menampilkan beberapa arena, terdiri dari lebih 20 tipe kemampuan berbeda, seperti Beetle, Circus dan Archer. Semua arena menampilkan beragam gerakan Kirby.

Para pemain diminta melumpuhkan Sun Stones untuk maju ke petualangan berikutnya. Mereka harus mengumpulkan 8 kunci tersembunyi, di setiap level.

Permainan ini juga terdiri dari StreetPass, sehingga mereka dapat memilih obyek item tertentu.

Kirby: Triple Deluxe dirilis pada 16 Mei di Eropa dan 2 Mei di Amerika Utara, Nintendo 2DS berwarna pink akan diluncurkan bersamaan dengan permainan tersebut.

Ayo..kita tunggu kehadiran permainan dan Nintendo imut ini.
(dyt)
Berita Terkait
Main Video Game Bikin...
Main Video Game Bikin Anak Lebih Cerdas Ketimbang Nonton Televisi dan Internet
Bertemakan Petualang...
Bertemakan Petualang Seru, Game Berbasis AI Diperkenalkan
20 Game Google Tersembunyi...
20 Game Google Tersembunyi yang Bisa Dimainkan Walau Tanpa Internet
Game FPS Arena Breakout...
Game FPS Arena Breakout Siap Diluncurkan Bulan Depan
Uji Coba Beta Tahap...
Uji Coba Beta Tahap Kedua, Ini Perbedaan Free Fire Max dan Original
Pengembang Among Us...
Pengembang Among Us Berupaya Membuat Ghost tetap Bermain lebih Menarik
Berita Terkini
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
5 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
6 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
7 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
17 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
20 jam yang lalu
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
21 jam yang lalu
Infografis
Trump Segera Bertemu...
Trump Segera Bertemu Putin untuk Rundingkan Akhir Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved