Oppo Sesumbar F11 Pro Punya Rasio Layar ke Tubuh 90,9%

Sabtu, 02 Maret 2019 - 12:24 WIB
Oppo Sesumbar F11 Pro...
Oppo Sesumbar F11 Pro Punya Rasio Layar ke Tubuh 90,9%
A A A
SHENZHEN - Oppo F11 Pro bakal bergabung dengan jajaran ponsel dengan kamera pop-up. Artinya handphone tak membekali diri dengan kamera berlubang yang menghalangi oengguna leluasa bermain game.

Ini memang kekhawatiran yang valid, di mana game bisa bermasalah saat mencoba menggambar elemen UI di mana takik mengurangi atau mendistorsi layar. Game lama, khususnya.

Laman GSM Arena, menyebutkan, teaser terbaru dari Oppo memperlihatkan tentang rasio layar-ke-tubuh yang mencapai 90,9% karena hanya memiliki takik kecil dan tak-berlubang. Perangkat diperkaya layar seluas 6,5 inci dengan resolusi 1.080 x 2.340 piksel.

Semua rincian itu diketahui melalui bocoran terperinci yang belakangan ini muncul. Rasio layar juga disokong oleh mekanisme kamera pop-up yang menaikkan dan menurunkan sensor 16 MP, otomatis fitur itu mengaktifkan desain layar penuh.Belum ada bocoran ada lagi yang lebih terperinci terhadap perangkat. Belum diketahui kapan pabrikan asal China ini meluncurkan produknya ke pasar smartphone.
(mim)
Berita Terkait
Foto Wujud Oppo Reno...
Foto Wujud Oppo Reno 4 Muncul Online, Ponsel Bawa Kamera Belakang Unik
Resmi, Oppo Ace2 Dibekali...
Resmi, Oppo Ace2 Dibekali Snapdragon 865, Kamera-Quad, Pengisian Nirkabel 40W
Keluarga Oppo Reno4...
Keluarga Oppo Reno4 Series akan Diluncurkan 5 Juni
Resmi, Oppo K7x Hadir...
Resmi, Oppo K7x Hadir dengan Layar 90Hz dan Dimensity 720
Oppo Find X3 Series...
Oppo Find X3 Series Kembali Bawa Miliaran Warna Memukau
Oppo Find X3 Pro Resmi...
Oppo Find X3 Pro Resmi Hadir dengan 1 Miliar Warna
Berita Terkini
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
4 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
10 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
13 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
16 jam yang lalu
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
19 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
20 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved