Snow Moon Sebutan Gerhana Bulan Total 19 Februari 2019

Rabu, 13 Februari 2019 - 06:02 WIB
Snow Moon Sebutan Gerhana...
Snow Moon Sebutan Gerhana Bulan Total 19 Februari 2019
A A A
LONDON - Tahun ini kita akan menyaksikan tiga supermoon berturut-turut pada 21 Januari, 19 Februari dan 21 Maret 2019. Dan dari ketiga gerhana bulan ini tercatat menjadi Fenomena alam langka.

Seperti dilansir dari Space, jika pada tanggal 20-21 Januari 2019 gerhana bulan tersebut dinamai Super Blood Wolf Moon, maka gerhana yang akan terjadi 19 Februari 2019 dinamai Snow Moon yang akan menjadi bulan purnama terdekat tahun ini.

Nama supermoon sebenarnya diberikan oleh pakar astrologi Richard Nolle yang berarti bulan purnama yang tampil lebih besar di depan manusia. Melansir BBC, menurut Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA), penampakan bulan pada Selasa (19/2/2019) merupakan awal dari 'trilogi supermoon', NASA menghitung jarak terdekat bumi dan bulan mencapai 357.492 km.

“Supermoon merupakan kesempatan besar bagi orang yang ingin melihat lebih dekat tentang bulan, bukan hanya sekali, tetapi setiap kesempatan yang mereka hadapi,” ujar Noah Petro, ilmuwan Goddard Space Flight Center,NASA, dilansir Fox News.

Kemudian, Robert Massey, dari Komunitas Astronomi Inggris, penampakan supermoon membuat bulan terlihat membesar secara kasat mata tapi sebenarnya tidak. “Hal itu disebabkan ilusi optik karena bulan berada pada jarak terdekat dengan bumi atau disebut perigee,” ungkap Massey.
(mim)
Berita Terkait
Berebut Superpower Sains
Berebut Superpower Sains
Jokowi Akui Infrastruktur...
Jokowi Akui Infrastruktur Kesehatan dan Pendidikan Buat Daya Saing Indonesia Lemah
Jaring Talenta Bidang...
Jaring Talenta Bidang Sains, Kemendikbud Gelar Kompetisi Sains Nasional 2020
Sains yang Nirmakna
Sains yang Nirmakna
Sains, Corona, dan Agama
Sains, Corona, dan Agama
Sains, Wabah dan Agama
Sains, Wabah dan Agama
Berita Terkini
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
3 jam yang lalu
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
6 jam yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
7 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
8 jam yang lalu
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
23 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
1 hari yang lalu
Infografis
Sembilan Peristiwa Penting...
Sembilan Peristiwa Penting yang Terjadi di Bulan Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved