Pesawat NASA Bersiap Menembus 1.371 Derajat Celcius Panas Matahari

Sabtu, 11 Agustus 2018 - 17:27 WIB
Pesawat NASA Bersiap...
Pesawat NASA Bersiap Menembus 1.371 Derajat Celcius Panas Matahari
A A A
FLORIDA - Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA) bersiap meluncurkan misi terbesarnya ke Matahari.Pesawat luar angkasa berlabel Parker Solar Probe itu akan lepas landas besok, Sabtu (11/8/2018) pukul 03.33 pagi waktu Florida, Amerika Serikat atau pukul 15.30 WIB.
Dilansir dari laman resmi NASA, Parker Solar Probe akan dibawa dalam Roket United Launch Alliance Delta IV Heavy. Perangkat akan diluncurkan dari Kennedy Space Center (KSC) NASA di Florida.
Pesawat NASA Bersiap Menembus 1.371 Derajat Celcius Panas Matahari
Probe Solar Parker dijadualkan melakukan perjalanan melalui atmosfer Matahari dengan suhu mencapai 1.371 derajat Celcius dan lebih dekat ke permukaan dibandingkan dengan pesawat luar angkasa sebelumnya.

Misi ini bertujuan untuk merevolusi pemahaman mengenai Matahari, di mana kondisi yang berubah dapat menyebar ke tata surya, mempengaruhi Bumi dan dunia lain. Probe Solar Parker menggunakan gravitasi Planet Venus untuk mempercepat mendekati orbit Matahari.

Pesawat luar angkasa tanpa awak tersebut dijadualkan mengelilingi Matahari selama tujuh tahun sebelum mendekati permukaannya.
(mim)
Berita Terkait
Pluto Punya Lautan Bawah...
Pluto Punya Lautan Bawah Tanah, Peneliti: Cocok untuk Warga Bumi
Virgin Orbit Milik Miliarder...
Virgin Orbit Milik Miliarder Branson Sukses Mencapai Ruang Angkasa
NASA Ketangkap Basah...
NASA Ketangkap Basah Sedang Menderek Benda Mirip UFO
NASA Terus Amati Asteroid...
NASA Terus Amati Asteroid Raksasa Berkecepatan 45.866 Km/Jam Lintasi Bumi
Teleskop NASA Tangkap...
Teleskop NASA Tangkap Keberadaan Exoplanet Pertamanya
Bintang Misterius Boyajian...
Bintang Misterius Boyajian di Bima Sakti Memiliki Kembaran
Berita Terkini
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
9 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
12 jam yang lalu
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
13 jam yang lalu
Tema PlayStation Klasik...
Tema PlayStation Klasik Kini Bisa Dipakai di PS5
13 jam yang lalu
Video YouTube Pertama...
Video YouTube Pertama Berusia 20 Tahun telah Ditonton 355 Juta Kali
16 jam yang lalu
Ilmuwan Temukan Olo...
Ilmuwan Temukan Olo Warna Baru yang Belum Dilihat oleh Manusia
20 jam yang lalu
Infografis
Tegang, Jet Tempur China...
Tegang, Jet Tempur China Kejar Pesawat AS Dekat Kapal Induk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved