Lazareth LM 847 Diuji Jalan

Selasa, 13 September 2016 - 22:03 WIB
Lazareth LM 847 Diuji...
Lazareth LM 847 Diuji Jalan
A A A
LONDON - Hasil modifikasi paling gila yakni Lazareth LM 847 dengan menggendong mesin V8 Maserati yang memiliki kapasitas 4.691 cc 32-valve akhirnya diuji coba.

Dengan power maksimum 470 hp di 7.000 rpm dan torsi maksimum 620 Nm pada 4.750 rpm. Jika melihat konstruksi desain motornya, bisa diibaratkan manusia yang menunggangi mesin. Sebab posisi mesin tepat berada di bawah tubuh pengendara tanpa ada penutup atau penghalang sedikitpun. Dengan mesin yang sebesar itu, LM 847 ternyata hanya memiliki single-speed gearbox dengan kopling hidrolis dan final drive menggunakan rantai.



Pada bagian kaki-kaki, motor ini menggunakan dual roda di depan dan belakang, sepintas mirip seperti Dodge Tomahawk. Kemudian suspensinya terbilang canggih karena didukung oleh TFX dibagian belakang.

Lalu untuk sektor pengeremannya pakai piringan Brembo berdiameter 420 mm dan kaliper Nissin 8 piston di depan, lalu di bagian belakang pakai piringan diameter 255 mm dengan kaliper Brembo 4 piston.

Motor hasil kreasi Ludovic Lazareth ini memiliki panjang 2,6 meter dan berat sekitar 400 kg, tentu dengan power to weight ratio yang sangat besar.
(wbs)
Berita Terkait
Supercar Seharga Rp3,8...
Supercar Seharga Rp3,8 Miliar Kena Recall karena Kaca Depan Bisa Lepas
Stellantis Hentikan...
Stellantis Hentikan Investasi untuk Maserati
Maserati Hadirkan Mobil...
Maserati Hadirkan Mobil Listrik Pertamanya GranCabrio Folgore
Belum Ada di Jalan,...
Belum Ada di Jalan, Maserati MC20 Jadi Mobil Sport Terbaik China
Gara-gara Mau Selfie,...
Gara-gara Mau Selfie, Maserati Levante Bikin Geger Italia
Desain Sendiri, David...
Desain Sendiri, David Beckham Pamer Mobil Maserati GranTurismo
Berita Terkini
Setiap Dinosaurus Memiliki...
Setiap Dinosaurus Memiliki Warna Bulu yang Berbeda-beda, Ini Buktinya
3 jam yang lalu
OpenAI Tuding DeepSeek...
OpenAI Tuding DeepSeek AI Mata-Mata China Agar Tidak Jadi Pesaing di Amerika
12 jam yang lalu
MLBB Siap Umrahkan 100...
MLBB Siap Umrahkan 100 Pemain Selama Ramadan, Begini Cara Ikutannya!
14 jam yang lalu
Lineage2M Resmi Meluncur...
Lineage2M Resmi Meluncur di Asia Tenggara, Bawa Pengalaman MMORPG Baru
14 jam yang lalu
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
1 hari yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
1 hari yang lalu
Infografis
Ribuan Umat Islam Inggris...
Ribuan Umat Islam Inggris Turun ke Jalan Lawan Gerakan Rasis
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved