Cara Kalibrasi Baterai iPhone dengan Mudah dan Benar

Senin, 16 Januari 2023 - 16:59 WIB
loading...
Cara Kalibrasi Baterai...
Bila iPhone mengalami masalah pada daya tahan baterai seperti sering mati perlu untuk melakukan kalibrasi untuk meningkatkan performanya kembali. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Bila iPhone mengalami masalah pada daya tahan baterai seperti sering mati perlu untuk melakukan kalibrasi untuk meningkatkan performanya kembali. Kalibrasi baterai iPhone ini berkaitan juga dengan melakukan pengecekan kesehatan baterai.

Dilakukannya proses ini berfungsi untuk memperbaharui kapasitas maksimum pada baterai. Pengguna iPhone juga harus tahu kapan HP nya ini harus di kalibrasi. Caranya hanya dengan mengecek kesehatan baterai di pengaturan.

Bila kesehatan baterai telah menurun maka perlu dilakukan kalibrasi. Biasanya kondisi baterai yang turun ini disebabkan oleh pemakaian yang terlalu sering atau bahkan jarang dipakai.

Baca juga : Begini Cara Menghemat Baterai iPhone

Sebelum melakukan kalibrasi baterai iPhone, perlu melakukan beberapa langkah sebagai berikut :

1. Mematikan Location Service

- Pilih "Setting" atau "Pengaturan"
- Klik pada opsi "Privacy"
- Klik opsi "Location Service"
- Pilih "Matikan"

2. Kurangi Kecerahan

- Buka menu "Setting" atau "Pengaturan"
- Pilih opsi "Display and Brightness"
- Setelah itu kurangi kecerahan dengan menggeser ke kiri sampai mentok

3. Mematikan Background Refresh
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Apple Pindahkan produksi...
Apple Pindahkan produksi iPhone untuk Pasar AS ke India
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
Brand Lokal untuk Pengguna...
Brand Lokal untuk Pengguna iPhone, Apply Hadirkan Aksesori Bergaransi 3 Tahun
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone 16, iPhone 16 Plus, iPhone 16 Pro, dan iPhone 16 Pro Max di Indonesia
Apple Terbangkan 1,5...
Apple Terbangkan 1,5 Juta iPhone dari India untuk Menghindari Tarif Trump
Rekomendasi
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
Promotor Tinju Bantah...
Promotor Tinju Bantah Eubank Jr Alami Patah Rahang
DPR Apresiasi Pemerintahan...
DPR Apresiasi Pemerintahan Prabowo Dorong Pemerataan Pembangunan Luar Pulau Jawa
Berita Terkini
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
5 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
12 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
13 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
14 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
1 hari yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
1 hari yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved