5 Fakta Ganymede Bulan Terbesar di Tata Surya, Memiliki Kemungkinan Adanya Kehidupan setelah Bumi

Selasa, 10 Januari 2023 - 10:39 WIB
loading...
5 Fakta Ganymede Bulan...
Ganymede atau bulan jupiter telah ditemukan oleh Galileo Galilei pada 7 Januari 1610. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Ganymede atau bulan jupiter telah ditemukan oleh Galileo Galilei pada 7 Januari 1610. Penemuan tersebut merupakan pertama kalinya sebuah bulan ditemukan mengorbit di planet selain Bumi .

Dengan adanya hal tersebut, bulan jupiter yang satu ini selalu mengundang penasaran publik. Apalagi bulan jupiter ini masuk kedalam satelit terbesar yang ada dalam tata surya.

Bahkan ukuran dari bulan ini sudah melebihi planet Merkurius dan Pluto. Dengan ukurannya yang sangat besar ternyata bulan jupiter ini menyimpan banyak fakta menarik yang harus diketahui publik.

Baca juga : Proses Terbentuknya Jupiter Seandainya sebuah Bintang

Berikut lima fakta menarik tentang Ganymede bulan terbesar di tata surya

1. Bulan Terbesar di Tata Surya

Dikutip dari Space.com, Bulan ini merupakan satelit alami terbesar yang terletak sekitar 665.000 mil (lebih dari satu juta kilometer) dari Jupiter. Planet yang satu ini mengorbitnya dalam tujuh hari tiga jam per revolusinya.

Bulan Jupiter ini juga memiliki massa 1,48× 1020 ton (setiap ton sama dengan 2.204,6 pound atau 1.000 kilogram). Hal Ini menunjukan bahwa bentuk dari bulan ini sekitar dua kali massa bulan Bumi.

2. Bulan yang Memiliki Banyak Air

Bulan ini sebagian besar terbuat dari batu silikat dan air es. Dengan bahan tersebut para ahli telah meyakini ada cairan yang terbentuk dari cangkang es. Air tersebut telah tercampur dengan garam magnesium sulfat sehingga rasanya asin.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Asteroid 2024 YR4 Diklaim...
Asteroid 2024 YR4 Diklaim Akan Menabrak Bulan
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Ilmuwan Temukan Proses...
Ilmuwan Temukan Proses Tersembunyi di Balik Terbentuknya Bulan
Bentuk Bulan Ternyata...
Bentuk Bulan Ternyata Berbeda-beda Tergantung di Mana Anda Berada
Bulan dalam Posisi Berbahaya,...
Bulan dalam Posisi Berbahaya, WMF Ungkap Masalahnya
AS Siap Menggali Bulan,...
AS Siap Menggali Bulan, Mineral Tambang Ini Jadi Incarannya
Bulan Ternyata Jauh...
Bulan Ternyata Jauh Lebih Tua dari Perkiraan, Segini Usianya
Terkoneksi Satelit,...
Terkoneksi Satelit, Smartwatch dengan Teknologi Pemantau Bulan dan Matahari Diperkenalkan
Fenomena Bulan Dingin...
Fenomena Bulan Dingin Berlangsung di Akhir 2024
Rekomendasi
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
Jurus Pramono Bereskan...
Jurus Pramono Bereskan Parkir Liar dengan Sistem Digitalisasi Tanpa Uang Tunai
Apartemen di Kemayoran...
Apartemen di Kemayoran Kebakaran, Api Terlihat di Balkon
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
4 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
4 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
5 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
20 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
Fakta Kanguru, Hewan...
Fakta Kanguru, Hewan Marsupial Terbesar yang ada di Bumi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved