3 Ular Viper Paling Mematikan di Dunia, Nomor 2 dan 3 Sebabkan Gagal Ginjal Akut

Senin, 10 Oktober 2022 - 14:57 WIB
loading...
3 Ular Viper Paling...
Ular Viper merupakan salah satu jenis ular beracun yang di antaranya memiliki kadar mematikan. Foto DOK pintarpet
A A A
JAKARTA - Ular Viper merupakan salah satu jenis ular beracun yang di antaranya memiliki kadar mematikan. Dilansir dari Britanica, terdapat lebih dari 200 spesies ular viper tersebar di seluruh dunia .

Panjang ular ini pun bervariasi mulai dari 25 cm hingga ada yang mencapai 3 meter. Namun dari seluruh spesies tersebut hanya beberapa ular viper saja yang memiliki racun paling mematikan. Sehingga manusia perlu berhati-hati bila bertemu salah satu dari mereka.

Baca juga : Pria India Bunuh Istri dengan Kobra setelah Gagal dengan Ular Viper

Berikut tiga ular viper paling mematikan di dunia :

1. Malayan Pit Viper

Menurut Thai National Parks, Jenis ular viper satu ini dapat memiliki panjang rata-rata 76 cm, biasanya betina punya ukuran yang lebih panjang. Terkadang panjangnya dapat mencapai 91 cm.

Ciri tubuh dari ular ini berwarna coklat keabu-abuan atau coklat pucat dengan motif segitiga coklat tua. Sisik punggung halus tersusun dalam 21 baris di bagian tengah tubuh.

Ular jenis ini kerap ditemukan di Nepal, Thailand, Kamboja, Laos, Vietnam, Malaysia Barat bagian utara dan di pulau Jawa di Indonesia.

Malayan Pit Viper bertanggung jawab atas 700 gigitan ular di Malaysia setiap tahunnya dengan tingkat kematian 2%. Racunnya menyebabkan rasa sakit yang parah dan pembengkakan dan terkadang nekrosis jaringan.

2. Russell's Viper
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jamur di kaki Katak...
Jamur di kaki Katak Bikin Ilmuwan Ketakutan, Ini Penyebabnya
5 Ikan Paling Beracun...
5 Ikan Paling Beracun di Dunia, Sekali Sentuh Nyawa Melayang!
Racun di Danau Laguna...
Racun di Danau Laguna Verde Diklaim seperti Air di Mars
Spesies Baru Ular Bermoncong...
Spesies Baru Ular Bermoncong Tanduk Ditemukan di India
Berwarna Unik, Spesies...
Berwarna Unik, Spesies Ular Baru Ditemukan di Sulawesi Selatan
Danau Besar di Amerika...
Danau Besar di Amerika Utara Berubah Warna Akibat Diserang Alga Beracun
Mengenal Koi Pla, Makanan...
Mengenal Koi Pla, Makanan Paling Mematikan di Dunia
Sungai di Alaska Berubah...
Sungai di Alaska Berubah Warna dan Mengandung Racun Berbahaya
Aksesoris Anak Mengandung...
Aksesoris Anak Mengandung Bahan Kimia Berbahaya Dijual di e-Commerce Terkenal
Rekomendasi
Mengungkap Filosofi...
Mengungkap Filosofi di Balik Arsitektur GAIA Milik Jetour di Shanghai Auto Show 2025
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 2: Renata Menyelidiki Siapa Orang di Balik Pembunuhan Ayahnya
Trump Frustrasi pada...
Trump Frustrasi pada Zelensky: Dia Bisa Kehilangan Seluruh Ukraina
Berita Terkini
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
2 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
2 jam yang lalu
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
10 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
11 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
12 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
1 hari yang lalu
Infografis
10 Negara Penduduknya...
10 Negara Penduduknya Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved