Intip Spesifikasi dan Harga MacBook Pro 13, Hadirkan Chip M2 yang Menakjubkan

Rabu, 07 September 2022 - 17:10 WIB
loading...
Intip Spesifikasi dan...
Spesifikasi dan harga MacBook Pro 13 yang dilengkapi chip M2 menarik untuk dibahas. Foto DOK Future
A A A
JAKARTA - Spesifikasi dan harga MacBook Pro 13 yang dilengkapi chip M2 menarik untuk dibahas. Untuk diketahui, MacBook sendiri merupakan salah satu produk terkemuka yang dimiliki Apple Inc selain iPhone .

Sekadar informasi, MacBook Pro 13 yang dibekali chip M2 ini pertama kali diperkenalkan pada ajang WWDC 2022. Dibandingkan versi sebelumnya, perangkat ini menjanjikan performa yang lebih baik dalam penggunaannya.

Baca juga : Cek Kondisi Baterai Laptop Windows dan MacBook, Lakukan Langkah Ini!

Selain chipset M2, MacBook Pro 2022 ini juga dilengkapi baterai dengan daya tahan yang luar biasa.

Melihat dari spesifikasinya, MacBook Pro 13 2022 dibekali layar 13,3 inci dengan lampu datar LED dan teknologi IPS. Selain itu, dengan panel layar retina dan kecerahan 500 nit, perangkat ini memiliki resolusi 2560 x 1600 pada 227px per inci.

Beralih ke dapur pacunya, MacBook Pro 13 2022 ini memiliki prosesor M2 dengan CPU 8 inti dan GPU 10 inti. Sedangkan dalam penyimpanan, perangkat ini dilengkapi RAM 8GB dan Penyimpanan SSD 256 atau 512GB (bisa ditingkatkan).

Kemudian, pada baterainya sendiri dibekali Baterai Lithium Polymer 58,2 Watt serta dilengkapi juga Adaptor daya USB-C 67 W.

Baca juga : Gunakan M1, Masa Pakai Baterai Apple MacBook Pro 13 Jadi yang Terlama

Berikut spesifikasi dari MacBook Pro 13 2022:

-Dimensi : -Panjang: 30,41 cm
-Lebar: 21,24 cm
-Tinggi: 1,56 cm
-OS : masOS
-Prosesor : Chip Apple M2
-Layar : Layar 13,3 inci (2560 x 1600)
-Baterai : Lithium-Polymer 58,2 Watt
-RAM : 8GB (Bisa ditingkatkan)
-Penyimpanan : SSD 256 atau 512GB (Bisa ditingkatkan)
-Kamera : 720p FaceTime HD Camera

Harga MacBook Pro 13 2022

Bersumber dari situs iBox, harga MacBook Pro 13 2022 dijual mulai dari Rp 21,9 Juta. Berikut rinciannya:

-MacBook Pro 13 2022 (M2) 256GB : Rp 21.999.000
-MacBook Pro 13 2022 (M2) 512GB : Rp 25.999.000

Demikian ulasan mengenai spesifikasi dan harga MacBook Pro 13 2022 yang dilengkapi chipset M2.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone Maret 2025, Lebaran dengan HP Baru?
Cara Mengatasi Port...
Cara Mengatasi Port Charger iPhone Rusak
Apple Umumkan Tunda...
Apple Umumkan Tunda Sematkan Fitur AI di Siri
Cara Mengatasi Layar...
Cara Mengatasi Layar iPhone Ada Bayangan Hitam
MacBook Air dengan Chip...
MacBook Air dengan Chip M4: Lebih Kencang tapi Justru Semakin Murah
Apple Siap Luncurkan...
Apple Siap Luncurkan MacBook Air Minggu Ini, Berikut Bocorannya
Cara Mengaktifkan NFC...
Cara Mengaktifkan NFC di iPhone 11, Penting Dipahami!
Xiaomi Sukses Bikin...
Xiaomi Sukses Bikin Mobil Listrik Semudah Bikin HP, tapi Mengapa Apple Gagal?
Apple Kembali Rayu Indonesia...
Apple Kembali Rayu Indonesia agar Bisa Jual iPhone 16
Rekomendasi
Alasan Raja Charles...
Alasan Raja Charles III Menikahi Putri Diana Meski Mencintai Ratu Camilla
Kawasaki Tantang Fitur...
Kawasaki Tantang Fitur Motor China di Ninja 1100SX
Tetangga Sering Pergoki...
Tetangga Sering Pergoki Kim Sae Ron Menangis, Pergelangan Tangannya Penuh Luka
Berita Terkini
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
58 menit yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
4 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
8 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
10 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
16 jam yang lalu
Infografis
Daftar Barang dan Jasa...
Daftar Barang dan Jasa yang Kena dan Tidak Kena PPN 12%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved