Komparasi Teleskop Angkasa Hubble vs James Webb, Hasilnya Beda Banget!

Jum'at, 15 Juli 2022 - 09:02 WIB
loading...
Komparasi Teleskop Angkasa...
Perbandingan foto yang diambil teleskop Hubble dan teleskop James Webb saat memotret benda-benda angkasa. Foto: dok NASA
A A A
AMERIKA - NASA akhirnya merilis hasil foto dari Teleskop Angkasa James Webb (James Webb Space Telescope/JWST) yang menghabiskan biaya hingga USD10 miliar itu. Teknologinya baru dan canggih, lensanya juga jauh lebih besar.

Banyak yang penasaran, seberapa besar beda hasil kualitas gambarnya antara JWST dengan teleskop Hubble yang sudah digunakan NASA sejak 30 tahun terakhir.

Hubble sendiri merupakan teleskop angkasa yang memang sudah uzur usianya. Sebab, sudah diluncurkan sejak 1990. Selanjutnya, Hubble sudah mengabadikan berbagai gambar galaksi, nebula, planet, dan bintang.

Namun, JWST benar-benar berada di kelas yang berbeda dibandingkan Hubble. Bisa dilihat dari deretan foto bagaimana JWST bisa merekam foto benda-benda luar angkasa dengan jauh lebih detail dan tajam.

Foto pertama yang menarik dibandingkan adalah foto Nebula Cincin Selatan, yang juga dikenal sebagai nebula “Delapan Semburan”.

Nebula sendiri merupakan salah satu fenomena ruang angkasa yang sangat indah. Nebula dalam kata latin “awan”, terbentuk dari gas hidrogen, helium dan plasma yang kerap dikenal sebagai tempat lahirnya bintang.

Diameter sebuah Nebula sekitar setengah tahun cahaya, dan terletak 2.000 tahun cahaya dari bumi. Ini adalah Nebula yang ditangkap oleh teleskop Hubble:

Komparasi Teleskop Angkasa Hubble vs James Webb, Hasilnya Beda Banget!


Ini adalah Nebula yang direkam oleh teleskop JWST:
Komparasi Teleskop Angkasa Hubble vs James Webb, Hasilnya Beda Banget!


Foto Nebula hasil jepretan Hubble sebenarnya sudah memukau. Namun tetap berbeda jika dibandingkan dengan foto Nebula JWST yang jauh lebih detail.
”Gambar ini sangat indah, sangat sulit digambarkan dengan kata-kata,” beber Amber Straughn, Deputy Project Scientist JWST di NASA.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
NASA Kewalahan Membersihkan...
NASA Kewalahan Membersihkan Kotoran Manusia yang Menumpuk di Luar Angkasa
Gunakan Teleskop James...
Gunakan Teleskop James Webb, NASA Tangkap Keajaiban Tuhan
Sunita Williams Wanita...
Sunita Williams Wanita Baja NASA Bagikan Pengalaman 9 Bulan di Luar Angkasa
Donald Trump Siap Bayar...
Donald Trump Siap Bayar Upah Lembur Astronot yang Terlantar
NASA Sebut Permukaan...
NASA Sebut Permukaan Air Laut Global Meningkat Lebih Tinggi dari Perkiraan
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
NASA Umumkan Baru Saja...
NASA Umumkan Baru Saja Selamatkan Bumi dari Kehancuran
NASA Kurangi Risiko...
NASA Kurangi Risiko Ancaman Asteroid Berbahaya Menjadi 0,28 Persen
NASA Beberkan Bukti...
NASA Beberkan Bukti Risiko Bumi Dihantam Asteroid Semakin Meningkat
Rekomendasi
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
KPK Sita Dokumen hingga...
KPK Sita Dokumen hingga BBE dari Penggeledahan Kantor Dinas Perumahan dan Permukiman Lampung Tengah
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
19 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
Berbeda Jauh, Berikut...
Berbeda Jauh, Berikut Perbandingan Gaji Ronaldo vs Messi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved