Penyu Hijau Ini Ternyata Memberi Tahu Peneliti Kalau Gunung Tonga Akan Meletus

Senin, 14 Februari 2022 - 20:23 WIB
loading...
Penyu Hijau Ini Ternyata...
Letusan gunung berapi Tonga pada 14 Januari 2022 lalu ternyata sudah diketahui seekor penyu yang dibernama Tilly. Foto/Christian Miller CTRC
A A A
JAKARTA - Letusan gunung berapi Tonga yang terletak sekitar 40 mil di utara ibu kota Tonga, Nuku'alofa ternyata sudah diketahui seekor penyu yang diberi nama Tilly.

Penyu yang dilepas liarkan itu padahal baru tiba di sekitar Gunung Tonga dan tiba-tiba saja menjauh dari gunung berapi tersebut.

Jennifer Gilbert dari Pusat Rehabilitasi Penyu Cairns (CTRC) mengatakan kepada IFL Science bahwa Tilly si kura-kura hijau tahu bahwa gunung Tonga akan meletus.

Tilly yang dilepas di pantai Australia dengan membawa pelacak satelit yang akan memantau pergerakannya sekitar 10 minggu sebelum gunung Tonga meletus. Penyyu hijau itu terlacak selama 47 hari berenang langsung menuju Tonga.



Kemudian dengan sangat tiba-tiba, Tilly keluar dari perairan di sekitar gunung Tonga . Keesokan harinya, gunung berapi Hunga Tonga-Hunga Ha'apai meletus, memicu tsunami dan hujan abu yang menghancurkan pulau-pulau terdekat.



"Kami memantau perjalanan Tilly melalui pelacak satelit yang terpasang. Kura-kura itu menghindari perairan sekitar gunung Tonga dengan tiba-tiba sehari sebelum Tonga meletus. Ini jelas bukan kebetulan tapi dia tahu apa yang akan terjadi," katanya seperti dilansir IFL Science, Senin (14/2/2022).

Begitu juga ketika Tilly tiba-tiba mengalihkan perjalanan menuju Great Barrier Reef dan menghindari sekitar perairan Queensland utara yang ternyata terjadi gempa susulan kecil.

"Gempa itu tidak cukup besar untuk menimbulkan kerusakan, tetapi bertepatan dengan Tilly mengalihkan jalannya sekali lagi," ujar Gilbert.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
Gunung Berapi di Alaska...
Gunung Berapi di Alaska Akan Meletus Dahsyat, Ini Tanda-tandanya
7 Kota dengan Suhu Terpanas...
7 Kota dengan Suhu Terpanas di Dunia yang Bikin Kulit Terasa Terpanggang
Gempa Myanmar Hancurkan...
Gempa Myanmar Hancurkan Kota Purba di Mandalay
Racun di Danau Laguna...
Racun di Danau Laguna Verde Diklaim seperti Air di Mars
Lautan Pertama di Bumi...
Lautan Pertama di Bumi yang Tidak Berwarna Biru Ditemukan
Batu-batu di Bawah Samudra...
Batu-batu di Bawah Samudra Pasifik Ungkap Awal Mula Bumi Tercipta
Cuaca Kering Picu Kebakaran...
Cuaca Kering Picu Kebakaran Hutan Besar di Korea Selatan
Rekomendasi
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
Scooter Prix 2025: Pertarungan...
Scooter Prix 2025: Pertarungan Skuter Makin Sengit dengan Total Hadiah Lebih dari Rp1 Miliar!
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
1 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
2 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
3 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
18 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
Kontrak di Tokyo Verdy...
Kontrak di Tokyo Verdy Akan Berakhir, Ini 3 Calon Klub Baru Arhan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved