NASA Bangun Jaringan Internet di Bulan untuk Misi Artemis

Minggu, 17 Oktober 2021 - 07:00 WIB
loading...
NASA Bangun Jaringan...
Pembangunan jaringan internet di bulan akan memudahkan komunikasi astronot dengan stasiun kendali di bumi. Foto/IST
A A A
AMERIKA SERIKAT - Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat, NASA, tengah berupaya membangun jaringan internet di bulan, LunaNet. Kehadiran jaringan internet di bulan diyakini akan semakin memudahkan para astronot NASA yang akan datang ke bulan pada 2024.

Diketahui saat ini NASA tengah menjalankan misi kembali ke bulan dengan target yang berbeda bernama Project Artemis . Dalam misi itu mereka akan mengirimkan astronot perempuan yang akan jadi perempuan pertama yang menjejakkan kaki di bulan.

Selain itu Project Artemis juga akan berupaya mengeksplorasi titik-titik bulan yang belum didatangi oleh astronot NASA yang pertama kali datang ke bulan, Neil Armstrong, Edwin Aldrin dan Michael Collins.



NASA Bangun Jaringan Internet di Bulan untuk Misi Artemis


NASA meyakini eksplorasi tersebut akan berjalan maksimal apabila didukung dengan jaringan internet. Melalui jaringan internet itu nantinya seluruh astronot yang ada di bulan dapat dengan mudah melakukan eksplorasi. Pasalnya selama di bulan mereka dipastikan akan banyak berpindah-pindah untuk mendapatkan informasi terbaru mengenai bulan.

Bagi NASA LunaNet adalah solusi dari lambatnya komunikasi dan transfer data dari bulan ke bumi dan sebaliknya. Disebutkan Screenrant, saat ini pemindahan data masih mengandalkan satelit luar angkasa atau antena berbasis darat. Setiap komunikasi dua arah antara bulan dan bumi berlangsung melalui jadwal yang telah ditetapkan. Hal inilah yang membuat komunikasi dan transfer data menjadi terbatas.



Untuk membuat jaringan internet di bulan, NASA akan membangun jaringan node yang ada di luar angkasa. LunaNet akan menggunakan akses jaringan node yang ada di bulan, satelit, dan stasiun bumi agar jaringan tersebut berjalan dengan baik.

Saat digunakan setiap node dana menyimpan dan mengalihkan peralanan data untuk mendapatkan jalur yang optimal sehingga bisa diterima dengan baik di bumi dan sebaliknya di bulan. Jadinya astronot yang ada di bulan dan para insinyur di bumi tidak perlu menanggu informasi diolah terlebih dulu sebagai informasi yang utuh melalui stasiun bumi.

"LunaNet adalah langkah awal untuk membangun jaringan internet sistem tata surya," tulis NASA.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
XLSMART Perluas dan...
XLSMART Perluas dan Perkuat Layanan di Jatim, Bali, dan Nusa Tenggara
Teleskop Hubble Tangkap...
Teleskop Hubble Tangkap Struktur Tersembunyi Berjuluk Pilar Penciptaan
NASA Kewalahan Membersihkan...
NASA Kewalahan Membersihkan Kotoran Manusia yang Menumpuk di Luar Angkasa
Gunakan Teleskop James...
Gunakan Teleskop James Webb, NASA Tangkap Keajaiban Tuhan
Sunita Williams Wanita...
Sunita Williams Wanita Baja NASA Bagikan Pengalaman 9 Bulan di Luar Angkasa
Donald Trump Siap Bayar...
Donald Trump Siap Bayar Upah Lembur Astronot yang Terlantar
NASA Sebut Permukaan...
NASA Sebut Permukaan Air Laut Global Meningkat Lebih Tinggi dari Perkiraan
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
NASA Umumkan Baru Saja...
NASA Umumkan Baru Saja Selamatkan Bumi dari Kehancuran
Rekomendasi
Teks Pidato Mendikdasmen...
Teks Pidato Mendikdasmen pada Hari Pendidikan Nasional 2025 dan Naskah Doa
Peringati Hari Buruh,...
Peringati Hari Buruh, Sarbumusi Soroti Meningkatnya PHK dan Pengangguran
Kapolda Papua Barat...
Kapolda Papua Barat Hentikan Pencarian Iptu Tomi Samuel Marbun, Polisi yang Hilang di Sungai Rawara
Berita Terkini
15 Kebakaran Hutan Terbesar...
15 Kebakaran Hutan Terbesar dalam Sejarah Dunia, Israel Nomor Berapa?
1 jam yang lalu
Lenovo Hadirkan 2 Laptop...
Lenovo Hadirkan 2 Laptop Bersertifikasi TKDN Indonesia Pertama
2 jam yang lalu
Hiu Goblin Superlangka...
Hiu Goblin Superlangka Difilmkan untuk Pertama Kalinya
2 jam yang lalu
Menambang Bitcoin Diklaim...
Menambang Bitcoin Diklaim Kini Tidak Lagi Menguntungkan
5 jam yang lalu
Rekomendasi HP Android...
Rekomendasi HP Android dengan Kamera setara iPhone
6 jam yang lalu
Ternyata Aksi Buruh...
Ternyata Aksi Buruh Sudah Ada Sejak Zaman Firaun dan Romawi, Ini Jejaknya
8 jam yang lalu
Infografis
Bacaan Niat untuk Buka...
Bacaan Niat untuk Buka Puasa di Bulan Suci Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved