Hari Media Sosial, Facebook Rilis Panduan Anti-Ribet Bermedsos

Kamis, 10 Juni 2021 - 21:29 WIB
loading...
Hari Media Sosial, Facebook...
Bertepatan dengan Hari Media Sosial 10 Juni di Indonesia, Facebook meluncurkan buku Panduan Konsumen ‘Anti-Ribet’. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Bertepatan dengan Hari Media Sosial 10 Juni di Indonesia. Facebook meluncurkan buku Panduan Konsumen ‘Anti-Ribet’.

Peluncuran buku panduan yang bekerja sama dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika ini, bertujuan memberikan pemahaman yang mudah agar tetap aman dan nyaman saat berada di Facebook, Instagram, dan WhatsApp.



"Melalui buku Panduan Konsumen ‘Anti Ribet’ #NyamandiSosmed ini, kami hendak mengajak orang-orang untuk memahami pentingnya menjaga keamanan dan memperkuat privasi ranah online dengan memanfaatkan fitur-fitur di Facebook, Instagram, dan WhatsApp," kata Ruben Hattari, Kepala Kebijakan Publik untuk Facebook di Indonesia. dalam keterangan tertulis, Kamis (10/6/2021).

Dikemas dalam bahasa sehari-hari, buku Panduan Konsumen ‘Anti Ribet’ #NyamandiSosmed ini memaparkan tentang cara mudah mengaktifkan fitur-fitur keamanan di aplikasi.

Salah satunya yakni Autentikasi Dua Langkah hingga cara melakukan Pemeriksaan Keamanan Facebook untuk memastikan akun telah terlindungi.



Panduan ini juga membahas tentang salah satu isu yang sering dihadapi oleh publik, yakni aksi penipuan online dan pembajakan akun.

Di buku ini, orang-orang dapat menemukan tips untuk mengenali bentuk-bentuk penipuan online, hingga langkah-langkah mudah untuk melakukan pelaporan dan mengembalikan akun yang dibajak oleh pihak tak bertanggung jawab.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
Washington Gelar Sidang...
Washington Gelar Sidang Kasus Antimonopoli Meta
Akun Meta Teen Kini...
Akun Meta Teen Kini Tersedia di Facebook dan Messenger, Ini Fungsinya
Meta Blokir Live Streaming...
Meta Blokir Live Streaming yang Dilakukan Remaja di Instagram
Meta Ingin Tambah Perangkat...
Meta Ingin Tambah Perangkat Pintar di Robot Humanoid Miliknya
Meta Tidak Izinkan Pengguna...
Meta Tidak Izinkan Pengguna Menyimpan File Video Live di Facebook
Daftar Kecerdasan Buatan...
Daftar Kecerdasan Buatan Canggih yang Siap Dihadirkan Meta
Meta Rayu Donald Trump...
Meta Rayu Donald Trump Terkait Buntut Kerusuhan Capitol
210 Juta Orang di Seluruh...
210 Juta Orang di Seluruh Dunia Kecanduan Media Sosial
Rekomendasi
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Perindo Laurensius Tampubolon Berjuang Maksimal Wujudkan Aspirasi Masyarakat Bengkalis
Ahmad Dhani Dilaporkan...
Ahmad Dhani Dilaporkan ke Bareskrim terkait Dugaan Penghinaan Marga
Pembunuh Pria Terbungkus...
Pembunuh Pria Terbungkus Karung dalam Got di Tangerang Ditangkap di Pinang
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
2 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
2 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
3 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
18 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
Menghebohkan! Media...
Menghebohkan! Media Rusia Tuntut Google USD20 Desiliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved