Cuma Mitos, Fitur Refresh di PC atau Laptop Bisa Mempercepat Kinerja Perangkat

Minggu, 04 April 2021 - 16:50 WIB
loading...
Cuma Mitos, Fitur Refresh...
Fungsi tombol tersebut sebenarnya untuk memperbarui tampilan dari dekstop atau jendela eksplorer untuk memperbarui ke perubahan terbaru. Foto/Ist.
A A A
JAKARTA - Pengguna PC atau laptop pasti familiar dengan penggunaan Refresh yang dipercaya dapat mempercepat kinerja perangkat. Fitur ini bisa ditemukan dengan mengklik kanan di desktop atau menggunakan F5 di keyboard.

Namun, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menjelaskan bahwa hal tersebut adalah mitos. Tombol Refresh pada desktop memiliki fungsi yang sama sekali berbeda.



"Fungsi tombol tersebut sebenarnya untuk memperbarui tampilan dari desktop atau jendela eksplorer untuk memperbarui ke perubahan terbaru," jelas Kominfo melalui akun Instagram resminya, Minggu (4/4).

Jadi misalnya, pengguna sudah mengganti nama folder tetapi nama tidak berubah. Dalam kasus tersebut tombol Refresh akan memperbaikinya.

Tetapi pasti pengguna merasakan bahwa PC atau laptop tampak lebih cepat setelah melakukan Refresh. Sebenarnya, waktu yang dibutuhkan untuk Refresh PC atau laptop yang memperbaiki kelambatan tersebut, bukan tombol Refresh itu sendiri.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Smartphone, Komputer,...
Smartphone, Komputer, dan Alat Elektronik Akan Bebas dari Tarif Trump
Buntut Tarif Baru Trump,...
Buntut Tarif Baru Trump, Razer Tutup Layanan Online di AS
Hadir di Indonesia,...
Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Tawarkan Premium Service Hingga Rp4.344 Juta!
Apple Siap Luncurkan...
Apple Siap Luncurkan MacBook Air Minggu Ini, Berikut Bocorannya
Asus Indonesia Buka...
Asus Indonesia Buka Pre Order Laptop Gaming Tercepat di Dunia ROG RTX 50 Series
Pre-Order Sekarang!...
Pre-Order Sekarang! HUAWEI MatePad Pro 13.2 Tablet Flagship dengan Pengalaman Lebih dari Laptop Resmi Hadir
Cara Mengatasi Touchpad...
Cara Mengatasi Touchpad Laptop Tidak Berfungsi, Lakukan Langkah Ini!
ASUS ROG Luncurkan Laptop...
ASUS ROG Luncurkan Laptop Gaming GeForce RTX 50 Series Pertama di Indonesia
Gawat! Microsoft Hentikan...
Gawat! Microsoft Hentikan Produksi Surface Studio 2 Plus
Rekomendasi
Gerakan #IndonesiaCerah...
Gerakan #IndonesiaCerah Pertanyakan Motif Kelompok yang Selalu Menyudutkan Jokowi
Resmi, Rematch Oleksandr...
Resmi, Rematch Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Digelar 19 Juli: Kental Aroma Dendam!
Mengajak Pelanggan Mengimbangi...
Mengajak Pelanggan Mengimbangi 4.000 Ton Emisi CO2 Melawan Perubahan Iklim
Berita Terkini
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
15 menit yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
1 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
9 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
16 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
19 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
21 jam yang lalu
Infografis
Kapasitas Pembangkit...
Kapasitas Pembangkit Listrik Panas Bumi Indonesia Bisa Salip AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved