Pencapaian Smartphone Global Capai 350 Juta Unit, iPhone Memimpin

Selasa, 02 Februari 2021 - 19:05 WIB
loading...
Pencapaian Smartphone...
Ilustrasi jajaran merek smartphone. FOTo/ ist
A A A
JAKARTA - Pada Q4 2020 , pengapalan smartphone global mencapai 359,6 juta unit, turun sekitar 2 persen year-on-year. Angka tersebut berdasarakan laporan terbaru dari perusahaan analis pasar Canalys.



Menurut laporan Canalys, Apple berhasil mengirimkan iPhone terbanyak dalam satu kuartal yakni 81,8 juta unit, naik 4 persen dibandingkan tahun sebelumnya.

"iPhone 12 sukses," kata Analis Canalys Vincent Thielke dikutip dari laporan perusahaan, Selasa (2/2/2021).

“Apple memiliki posisi yang lebih baik daripada pesaingnya di 5G, yang sangat condong ke pasar maju, dan saluran penjualan operator seluler," sambungnya.

Menurut Thielke, tidak adanya charger dalam kotak penjualan iPhone mengurangi berat dan ukuran yang membuat logistik jauh lebih efisien, di tengah biaya pengiriman udara yang tinggi karena pandemi.

Sementara Samsung menempati posisi kedua dengan 62,0 juta unit pengapalan smartphone. Namun ternyata, jumlah tersebut mengalami penurunan -12 persen.

Xiaomi, Oppo, dan Vivo berada di peringkat lima besar, dengan masing-masing mendapatkan keuntungan saham dari Huawei yang terkepung (termasuk Honor).

Xiaomi tumbuh 31 persen menjadi 43,4 juta unit, Oppo tumbuh 15 persen menjadi 34,7 juta unit, sementara Vivo mengirimkan 32,1 juta unit dengan pertumbuhan 14 persen.



Huawei (termasuk Honor) berada di posisi keenam pada Q4 2020 dengan 32,0 juta smartphone terkirim.

Sepanjang tahun 2020, Samsung mempertahankan posisi pemimpin global, dengan 20 persen pangsa pasar global, Apple berada di posisi kedua dan Huawei (termasuk Honor) tetap di posisi tiga teratas.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ekspresi Cinta Ramadan...
Ekspresi Cinta Ramadan dengan HUAWEI Mate X6, Hadiah Premium Penuh Makna
10 Tips Beli HP via...
10 Tips Beli HP via Online Jelang Lebaran, Jangan Sampai Ketipu!
Pemimpin Tim Siri iPhone...
Pemimpin Tim Siri iPhone Diganti setelah Menunda Integrasi Apple Intelligence
Perbedaan iPhone Refurbished,...
Perbedaan iPhone Refurbished, Rekondisi, BM dan Ex Inter, Yuk Cek sebelum Membeli
Cara Cek Touchscreen...
Cara Cek Touchscreen HP Infinix dengan Akurat dengan Berbagai Mode
Siapkan iPhone 17, Apple...
Siapkan iPhone 17, Apple Lagi-lagi Batal Tinggalkan USB-C
Cara Cek IMEI iPhone...
Cara Cek IMEI iPhone Sudah Terdaftar atau Belum, Ikuti Langkah-Langkahnya!
HONOR Luncurkan Rangkaian...
HONOR Luncurkan Rangkaian Produk Baru, Penjualan Eksklusif di Shopee!
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
Rekomendasi
Isuzu Siapkan Truk Klasik...
Isuzu Siapkan Truk Klasik Keren yang Belum Pernah Anda Lihat
Ini Kesan Para Pengemudi...
Ini Kesan Para Pengemudi Ojol Lebaran Bareng Prabowo di Istana Merdeka
Menteri Kabinet Prabowo...
Menteri Kabinet Prabowo Hadiri Halalbihalal Megawati: dari Menkeu hingga Kepala Otorita IKN
Berita Terkini
Cloudflare Kenalkan...
Cloudflare Kenalkan AI untuk Mencegah Pencurian Data
2 jam yang lalu
Racun di Danau Laguna...
Racun di Danau Laguna Verde Diklaim seperti Air di Mars
3 jam yang lalu
Google Maps Kini Bisa...
Google Maps Kini Bisa Kenali Detail Lokasi hanya dari Tangkapan Layar
5 jam yang lalu
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
6 jam yang lalu
Bukti Perselingkuhan...
Bukti Perselingkuhan Ratu Cleopatra Terungkap Tanpa Tes DNA
9 jam yang lalu
Cakar Raksasa Milik...
Cakar Raksasa Milik Makhluk Berbulu Berukuran Besar Ditemukan
10 jam yang lalu
Infografis
Reputasi Global Israel...
Reputasi Global Israel Anjlok dalam Indeks Soft Power
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved