Pendiri Xbox Yakin Industri Game Akan Terdampak Corona Tahun Depan

Jum'at, 15 Mei 2020 - 14:02 WIB
loading...
Pendiri Xbox Yakin Industri...
Pemimpin divisi Microsoft dari Xbox, Phil Spencer.
A A A
MENLO PARK - Pandemi COVID-19 membuat banyak industri terlunta-lunta. Tetapi tampaknya industri game belum terkena imbasnya. Konsol game ternama, Xbox Series dan PlayStation teranyar, masih sesuai rencana akan diluncurkan akhir tahun ini.

Kendati demikian, mengutip dari Business Insider, Jumat (15/5/2020), pemimpin divisi Microsoft dari Xbox, Phil Spencer, meyakini bahwa industri game baru akan merasakan dampak pandemik di tahun depan. BACA JUGA; Yamaha Mulai Buka Kembali Dua Pabriknya di Daratan Eropa

Menurut Spencer, akan terjadi banyaknya proses pembuatan game yang tertunda, buntut dari kebijakanan pembatasan fisik atau physical distancing dan juga karantina wilayah atau lockdown.

Imbas tersebut bisa saja tidak hanya dialami pada 2021, tetapi juga tahun-tahun berikutnya. Meski begitu, Spencer memprediksi bahwa para produsen dan pelaku industri game bisa meresponnya dengan baik. BACA JUGA; Duo Ducati Scrambler 1100 Series Mulai Tancap Gas

Spencer mencotohkan, dalam pembuatan game berjenis blockbuster atau AAA, normalnya membutuhkan waktu setahun penuh. Selain itu, juga dibutuhkan ratusan hingga ribuan tenaga kerja di seluruh dunia.

Kemudian, pembuatan game pada tahap motion capture (mocap) harus dilakukan di dalam studio atau lapangan. Ini adalah proses merekam gerakan sebuah objek yang selanjutnya dimasukan ke dalam game.

“Proses kegiatan mocap akan terhenti. Kita tidak bisa berkumpul di studio mocap,” jelasnya.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Cara Gamer Memandang...
Cara Gamer Memandang AI Ternyata Sangat Mengejutkan
Ragnarok Classic: Nostalgia...
Ragnarok Classic: Nostalgia Ditingkatkan, Update 5.0 dengan Job dan Dungeon Baru
Xbox Siap Kenalkan Copilot...
Xbox Siap Kenalkan Copilot AI untuk Gaming
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
10 Game Terbaik Sepanjang...
10 Game Terbaik Sepanjang Masa, Mobile Legend dan Free Fire Tidak Termasuk
Warner Bros Games Tutup...
Warner Bros Games Tutup Studio Monolith Productions
Rekomendasi
Terus Dorong Akses Crypto...
Terus Dorong Akses Crypto untuk Semua
Viral! Rutan Pekanbaru...
Viral! Rutan Pekanbaru Diduga Jadi Tempat Dugem Tahanan
Kenapa Allah Memilih...
Kenapa Allah Memilih Nabi Isa untuk Membunuh Dajjal?
Berita Terkini
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
8 jam yang lalu
Warga AS Borong Produk...
Warga AS Borong Produk China di TikTok dan Amazon
9 jam yang lalu
Washington Gelar Sidang...
Washington Gelar Sidang Kasus Antimonopoli Meta
16 jam yang lalu
China Hentikan Ekspor...
China Hentikan Ekspor Unsur Tanah dan Magnet untuk Industri Chip AS
17 jam yang lalu
Donald Trump Pastikan...
Donald Trump Pastikan HP dan Barang Elektronik Tak Akan Bebas dari Tarif Baru
20 jam yang lalu
Teknologi 3D Ungkap...
Teknologi 3D Ungkap Detik-detik Tenggelamnya Kapal Tiranic
21 jam yang lalu
Infografis
Siap-siap, Iuran BPJS...
Siap-siap, Iuran BPJS Kesehatan Bakal Naik Tahun Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved