4 Fitur Baru Google Maps, Pengguna Lebih Banyak Terlibat

Kamis, 10 Desember 2020 - 09:41 WIB
loading...
4 Fitur Baru Google...
Ilustrasi Google Maps. FOTO/ Ist
A A A
MENLO PARK - Google Maps meluncurkan fitur baru untuk membuat aplikasi lebih fokus pada keterlibatan komunitas. (Baca juga; Polda Metro Kumpulkan CCTV di Sekitar Km 50 Tol Jakarta-Cikampek )

Pembaruan kali ini mengubah Google Maps dari aplikasi petunjuk arah menjadi mesin pencarian dan bisnis. (Baca juga: 6 Anggota FPI Ditembak Mati, Jasa Marga: CCTV Ruas Karawang Barat–Cikampek Rusak)

Total ada empat fitur baru pada Google Maps. Pertama, ada Community Feed. Dengan fitur ini pengguna Google Maps akan dapat mengakses ulasan, foto, dan postingan terbaru yang ditambahkan ke Maps oleh orang-orang yang mereka ikuti dan pakar lokal.

Selain itu adapula Messaging for Maps and Search. Fitur tersebut membuat perusahaan terverifikasi mengirimkan pesan kepada pelanggan lewat aplikasi.

Sementara para pencari dapat berinteraksi dengan pelaku bisnis dan mengajukan pertanyaan. Pesan dari pelanggan akan muncul di bagian pesan bisnis di tab pembaruan aplikasi, demikian dikutip dari CNN, Kamis (10/12/2020)

Ada juga fitur yang diberi nama Performance Insights for Businesses, pembaruan yang berfokus pada bisnis ini akan melacak seberapa baik kinerja perusahaan dengan mengukur jumlah keterlibatan pelanggan yang dimulai dari Peta dan Penelusuran.

Terakhir, ada Street View images added by users. Fitur ini emngkinkan pengguna Google Mapps untuk mengirimkan gambar Street View sendiri dari ponsel mereka.

Secara khusus, orang dapat melakukan ini dengan merekam serangkaian gambar yang terhubung saat mereka bergerak di jalan raya atau jalan setapak.

Setelah footage itu direkam dan dipublikasikan, Google secara otomatis akan memutar, memposisikan, dan menggabungkan gambar.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Konten Telegram Kini...
Konten Telegram Kini Bisa Disebar lewat Google Cast
SafetyCore Fitur untuk...
SafetyCore Fitur untuk Menangkal Konten Berbahaya Diperkenalkan
Rusia Kembali Denda...
Rusia Kembali Denda Google karena Tidak Taat Aturan
Kisah 20 Tahun Google...
Kisah 20 Tahun Google Maps: Lahir dari Apartemen Sempit di Sydney
Lawan DeepSeek! Google...
Lawan DeepSeek! Google Rilis Gemini 2.0, bisa Coding Sampai Nulis Puisi!
5 Mesin Pencari Pengganti...
5 Mesin Pencari Pengganti Google yang Sedang Naik Daun
Cara Menambahkan Pin...
Cara Menambahkan Pin di Google Maps, Lengkap Melalui Ponsel hingga Komputer
Rekomendasi
Cak Imin Dorong Sinergi...
Cak Imin Dorong Sinergi Antarkementerian untuk Hilangkan Kemiskinan Ekstrem pada 2026
Riwayat Pendidikan Wakil...
Riwayat Pendidikan Wakil Ketua Panja RUU TNI Budi Djiwandono
Puncak Arus Mudik Bakal...
Puncak Arus Mudik Bakal Terjadi 28 Maret 2025, Jumlah Pergerakan Capai 12,1 Juta Orang
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
18 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
18 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
19 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
19 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
19 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
23 jam yang lalu
Infografis
AS Bersiap Kirim Lebih...
AS Bersiap Kirim Lebih Banyak Jet Tempur ke Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved