Oppo Perdana Rilis TV, Juga Kenalkan TWS dan Smartwatch Putar

Jum'at, 23 Oktober 2020 - 12:40 WIB
loading...
Oppo Perdana Rilis TV,...
Oppo sangat ambisius dalam memperluas ekosistem IoT dengan earphone nirkabel, smart TV, dan berbagai perangkat baru.
A A A
JAKARTA - Oppo semakin serius dengan ekosistem IoT, lewat sejumlah produk anyar. Mulai dari TV, smartwatch, hingga earphone nirkabel. Seperti apa? BACA JUGA :Oppo A92 6GB Baru Lebih Murah Rp600 Ribu dari Versi 8GB, Ini Spesifikasinya

Kenapa semua perusahaan ingin masuk ke Internet of Things (IoT)? Sebab, disinilah kedepannya pertarungan berlangsung sengit. Ketika pasar smartphone tidak lagi tumbuh, IoT justru belum banyak tergarap.

Pada intinya, produk-produk IoT adalah semua perangkat yang bisa terhubung ke internet. Mulai dari kulkas, speaker portable, TV, dan masih banyak lagi.

Kini, perusahaan teknologi berupaya untuk memiliki semua perangkat dan menghubungkannya jadi satu ekosistem. Selain memudahkan konsumen, juga memudahkan mereka berjualan.

Apalagi, nantinya di dukung teknologi 5G dan AI. Kedepannya, Oppo menyebut pihaknya akan fokus pada tiga tema utama: hiburan pribadi, peralatan dan perabot rumah tangga pintar, serta olahraga & kesehatan.

Mereka akan membangun jajaran produk IoT di tema-tema itu. Nah, berikut adalah beberapa produk baru mereka:

Oppo Enco X True Wireless Noise Cancelling Earphone
Oppo Perdana Rilis TV, Juga Kenalkan TWS dan Smartwatch Putar

Oppo Enco X True Wireless Noise Cancelling Earphones di-tuning langsung oleh Daniel Emonts, Kepala Spesialis Akustik Dynaudio A/S. Dynaudio adalah rekanan Oppo diberbagai produk speaker.

Oppo Enco X diklaim memiliki kualitas suara Hi-Fi, fungsi peredam bising aktif ganda ANC, manajemen pengurangan bising bertingkat, juga mendukung pembatalan kebisingan panggilan dengan tiga mikrofon dan pengisian nirkabel.

BACA JUGA :Simak 8 Perbedaan Spesifikasi Oppo Reno4 dan Oppo Reno4 F

Oppo TV S1 dan R1
Oppo Perdana Rilis TV, Juga Kenalkan TWS dan Smartwatch Putar

Hadir dalam dua seri, Oppo TV S1 dan R1 dan tiga model berbeda. Oppo TV S1 memiliki layar 65 inci 4K QLED Quantum Dot.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Durabilitas Oppo A5...
Durabilitas Oppo A5 Pro Dibongkar Habis, Tahan Air, Debu, dan Guncangan?
Oppo x MLBB Golden Month:...
Oppo x MLBB Golden Month: Event Game Terbesar Berhadiah 10.000 HP!
Tips Bikin Ucapan Selamat...
Tips Bikin Ucapan Selamat Tahun Baru dengan Oppo AI Studio
Oppo Experience Store...
Oppo Experience Store Bekasi: Gabungkan Gadget, Kopi, dan Service Center
Bagaimana Cara Cek Garansi...
Bagaimana Cara Cek Garansi OPPO? Baca Tips Mudah Ini
Ini Spesifikasi Lengkap...
Ini Spesifikasi Lengkap Oppo Reno 13 dan 13 Pro Terbaru
Harga dan Teknologi...
Harga dan Teknologi AI Telescope Zoom OPPO Find X8 Series
OPPO Find X8 Series...
OPPO Find X8 Series dengan Kamera Berfitur AI Resmi Diluncurkan
Kolaborasi dengan Maison...
Kolaborasi dengan Maison Kitsune, OPPO Luncurkan Case Exclusive
Rekomendasi
Perempuan Hebat, Intip...
Perempuan Hebat, Intip Cerita Sukses Ina Cookies bersama Shopee
Wapres Filipina Sara...
Wapres Filipina Sara Duterte Susul Ayahnya yang Akan Diadili di Den Haag
Pantau Terminal Peti...
Pantau Terminal Peti Kemas Kariangau, Gubernur Kaltim: Sangat Strategis Hasilkan PAD
Berita Terkini
5 Hewan Endemik China...
5 Hewan Endemik China yang Mengejutkan, Salah Satunya Panda Raksasa
44 menit yang lalu
Resmi Hadir di Indonesia,...
Resmi Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Miliki Body Ramping, Tangguh, dan Makin Multitasking
3 jam yang lalu
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone Maret 2025, Lebaran dengan HP Baru?
6 jam yang lalu
Spesies Baru Ular Bermoncong...
Spesies Baru Ular Bermoncong Tanduk Ditemukan di India
6 jam yang lalu
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
21 jam yang lalu
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan...
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan Produktivitas dan Nikmati Kemudahan Instal Google Apps dengan Cepat
23 jam yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved