5 Jenis Konten Foto atau Video yang Cocok Dibagikan di Instagram Flipside

Selasa, 06 Februari 2024 - 20:00 WIB
loading...
5 Jenis Konten Foto...
Fitur Flipside Instagram cocok digunakan oleh mereka yang ingin membagikan konten lebih personal. Foto: Reuters
A A A
JAKARTA - Fitur Flipside Instagram yang baru diluncurkan memungkinkan pengguna untuk membagikan konten yang lebih personal dan autentik. Tapi, terkadang banyak orang yang masih enggan untuk mencoba fitur ini, atau tidak tahu ingin membagikan konten seperti apa.

Secara sederhana, Flipside adalah fitur di Instagram yang memungkinkan pengguna untuk membagikan konten secara bebas. Artinya, mereka bisa memilih audiensnya sendiri yang dianggap “satu frekuensi”.

Jadi, mereka tidak perlu takut konten yang dibagikan akan menyinggung orang lain atau orang tertentu.

Nah, berikut 5 jenis konten foto atau video yang cocok dibagikan di Instagram Flipside:

1. Momen di Balik Layar

Bagikan momen candid dan spontan yang tidak biasa dibagikan di feed utama, seperti proses kreatif, latihan, atau persiapan untuk suatu acara.

2. Kehidupan Sehari-hari

Tampilkan keseharian Anda yang relatable, seperti kegiatan di rumah, bersama keluarga, atau saat bersantai.

3. Pemikiran dan Pendapat

Bagikan ide, pemikiran, dan opinimu tentang berbagai topik dengan cara yang lebih personal dan mendalam. Tentu saja, juga lebih bebas.

4. Eksperimen dan Kreativitas

Tunjukkan sisi kreatifmu dengan eksperimen fotografi, video editing, atau seni visual lainnya.


5. Interaksi dengan Penggemar

Adakan sesi tanya jawab, polling, atau kuis untuk berinteraksi dan membangun hubungan yang lebih dekat dengan followersatauteman.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Masih Tahap Uji Coba,...
Masih Tahap Uji Coba, Fitur Flipside Kabarnya Bakal Dihapus dari Instagram
Ini Alasan Mengapa Anda...
Ini Alasan Mengapa Anda Harus Mencoba Instagram Flipside
Cara Mengaktifkan Fitur...
Cara Mengaktifkan Fitur Flipside Instagram, Bagikan Momen Hanya untuk Orang Terdekat
Rekomendasi
Belajar dari Prancis,...
Belajar dari Prancis, PP Pordasi Siapkan Pembenahan Infrastruktur Olahraga Berkuda Indonesia
Dituduh KDRT, Baim Wong...
Dituduh KDRT, Baim Wong Tantang Paula Verhoeven Sumpah di Bawah Al-Quran
Sahroni Desak Kapolres...
Sahroni Desak Kapolres Ngada Dijatuhi Hukuman Pidana Maksimal: Semua Kejahatan Diborong Dia
Berita Terkini
Resmi Hadir di Indonesia,...
Resmi Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Miliki Body Ramping, Tangguh, dan Makin Multitasking
2 jam yang lalu
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone Maret 2025, Lebaran dengan HP Baru?
5 jam yang lalu
Spesies Baru Ular Bermoncong...
Spesies Baru Ular Bermoncong Tanduk Ditemukan di India
5 jam yang lalu
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
20 jam yang lalu
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan...
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan Produktivitas dan Nikmati Kemudahan Instal Google Apps dengan Cepat
22 jam yang lalu
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
1 hari yang lalu
Infografis
5 Bandara Paling Sepi...
5 Bandara Paling Sepi di Indonesia, Bandara Purbalingga Mati Suri
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved