Meet Eat Inspire: Hypernet Technologies Beri Solusi Transformasi Digital Bidang Kesehatan

Rabu, 20 Desember 2023 - 15:52 WIB
loading...
Meet Eat Inspire: Hypernet...
Hypernet Technologies menggelar acara Meet Eat Inspire di Habitate, Jakarta, pada Kamis (14/12/2023). (Foto: dok Hypernet)
A A A
JAKARTA - Berkolaborasi dengan AIDO, Hewlett Packard Enterprise (HPE), dan Bithealth, Hypernet Technologies menggelar acara Meet Eat Inspire di Habitate, Jakarta, pada Kamis (14/12/2023).

Dengan mengusung tema “Menuju Healthcare 4.0 melalui RME, Analytics, dan SIMRS yang Terintegrasi”, acara ini dihadiri oleh empat pembicara yang kompeten, yaitu Ibnu Malik (Financial Services Sales Business Partner Department Head Hypernet Technologies), Boy Valentino (Business Solution Architect AIDO), Junedi (Storage Technology Architect HPE), dan Benedictus Aryo (Senior Data Scientist Bithealth).

Melalui acara tersebut, para peserta yang merupakan pihak dari sejumlah rumah sakit dan fasilitas kesehatan di Jakarta mendapatkan pemahaman mengenai upaya Hypernet Technologies dalam mendukung transformasi digital di bidang kesehatan di Indonesia.

Adapun integrasi yang baik antara Rekam Medis Elektronik (RME), analitik, dan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) dibutuhkan dalam mewujudkan transformasi digital sistem kesehatan yang sukses.

Ibnu Malik menekankan pentingnya akselerasi adopsi teknologi di rumah sakit. Beliau menyadari bahwa dalam dunia kesehatan, waktu adalah faktor kritis, dan keterlambatan dalam penanganan dapat berdampak serius pada pasien.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Susah Sinyal saat Konser?...
Susah Sinyal saat Konser? Wujudkan Koneksi Internet Lancar dengan Hypernet Technologies
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
8 Tips Melakukan Top...
8 Tips Melakukan Top Up Free Fire dengan Hemat
Ramadan dan Lebaran...
Ramadan dan Lebaran Makin Istimewa bersama HONOR X9c 5G dan HONOR Pad 9
Ekspresi Cinta Ramadan...
Ekspresi Cinta Ramadan dengan HUAWEI Mate X6, Hadiah Premium Penuh Makna
Bukti Manfaat VMS, Kementerian...
Bukti Manfaat VMS, Kementerian Kelautan dan Perikanan Selamatkan Kapal Nelayan di Laut Banda
Harkitnas dan Peran...
Harkitnas dan Peran Strategis Baznas: Amil Zakat Negara, Solusi Sosial Ekonomi Bangsa
Pertamina Penuhi Kebutuhan...
Pertamina Penuhi Kebutuhan Gas Bumi Domestik melalui Skema Swap Gas
Rekomendasi
Mengenang sang Legenda...
Mengenang sang Legenda Titiek Puspa, MNCTV Hadirkan Konser Spesial
FISIP Unpas Perkuat...
FISIP Unpas Perkuat Kolaborasi Global Lewat Seminar Internasional
Kemnaker Gelar Job Fair...
Kemnaker Gelar Job Fair 2025 Tanggal 22-23 Mei, Ada 52 Ribu Lowongan Kerja
Berita Terkini
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Kuota Utama XL, Apakah Bisa?
China Bocor Halus: Robot...
China Bocor Halus: Robot Humanoid Tiangong Jadi Open Source, Siapa Saja Boleh Gunakan dan Kembangkan!
Era Baru Internet Tanpa...
Era Baru Internet Tanpa Kartu Fisik, Begini Jurus XLSMART Dorong Adopsi eSIM!
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Infografis
Rusia Tolak Gencatan...
Rusia Tolak Gencatan Senjata sebagai Solusi Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved