Cara Klaim Game Assassin’s Creed Syndicate Gratis

Jum'at, 01 Desember 2023 - 11:36 WIB
loading...
Cara Klaim Game Assassin’s...
Cara klaim game Assassin’s Creed Syndicate secara gratis cukup mudah. Game ini bisa diklain secara gratis dari 27 November hingga 6 Desember 2023. Foto/Ubisoft
A A A
JAKARTA - Ubisoft, perusahaan developer game asal Prancis, membagikan game Assassin’s Creed Syndicate secara gratis untuk perangkat PC. Assassin’s Creed Syndicate atau dikenal AC Syndicate merupakan salah satu game yang cukup populer.

Game yang dirilis pada tahun 2015 ini sudah bisa diklaim secara gratis dari 27 November hingga 6 Desember 2023 pukul 20.00 WIB di laman resmi Ubisoft. Setelah itu game Assassin’s Creed Syndicate akan dibanderol dengan harga Rp409.000.

Berlatar di London Victoria, game Assassin’s Creed Syndicate mengikuti kisah pembunuhan kembar Jacob dan Evie Frye saat mereka berjuang untuk menjatuhkan para pengeksploitasi rakyat kecil dan bertekad untuk membebaskan kota.

Baca Juga Cara Download Game Assasin's Creed Jade, Hadirkan Petualangan Seru di Tiongkok

Berikut cara klaim game Assassin’s Creed Syndicate secara gratis di laman Ubisoft.

Cara Klaim Game Assassin’s Creed Syndicate Gratis


1. Kunjungi laman resmi Ubisoft sebagai developer dan penerbit game Assassin’s Creed Syndicate melalui https://register.ubisoft.com/acsyndicate/en-GB .

2. Kemudian klik “Ubisoft Connect PC”.

3. Selanjutnya dianjurkan untuk registrasi terlebih dahulu bagi pengguna yang belum memiliki akun atau login bagi yang sudah memiliki akun.

4. Proses registrasi dan login bisa menggunakan akun Xbox, PlayStation, Twitch dan Facebook.

5. Setelah itu, game Assassin’s Creed Syndicate akan diklaim secara otomatis.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Cara Gamer Memandang...
Cara Gamer Memandang AI Ternyata Sangat Mengejutkan
Strategi ala Refa Ardhi...
Strategi ala Refa Ardhi untuk Tetap Eksis Ngonten Gaming di YouTube
Volkswagen Hadirkan...
Volkswagen Hadirkan Game PAC-MAN untuk Mobil ID Series
Aston Martin Kenalkan...
Aston Martin Kenalkan Simulator Canggih Khusus untuk Balap
Rekomendasi
Rekomendasi Compact...
Rekomendasi Compact SUV Tahun 2025 Berdesain Keren dan Canggih
Siapa Anggota BLACKPINK...
Siapa Anggota BLACKPINK Paling Kaya? Ini Rincian Harta Lisa, Jennie, Rose, dan Jisoo
Marselino Cetak Sejarah,...
Marselino Cetak Sejarah, Jadi Pemain Indonesia Pertama Debut di Piala FA dan EFL Championship Inggris
Berita Terkini
Gambar AI Donald Trump...
Gambar AI Donald Trump Jadi Paus Picu Reaksi Keras
Fenomena Alam Pemicu...
Fenomena Alam Pemicu Ratusan Gempa Bumi per-Hari Terdeteksi
Rekomendasi Link Tambah...
Rekomendasi Link Tambah Follower TikTok Gratis
Satelit Kubus Milik...
Satelit Kubus Milik Korea Selatan Bakal Ramaikan Misi Artemis
Elon Musk Samakan Dirinya...
Elon Musk Samakan Dirinya dengan Buddha
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Internet Tanpa Aplikasi
Infografis
Trump Bela Putin, Tepis...
Trump Bela Putin, Tepis Klaim Rusia Tolak Gencatan Senjata
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved