Game Perang Arena Breakot Resmi Luncurkan Versi Lite

Minggu, 30 Juli 2023 - 06:14 WIB
loading...
Game Perang Arena Breakot...
Arena Breakout Luncurkan Versi Lite, Memungkinkan Para Pemain Dengan Kapasitas Mobile Minimalis Menghemat Data, Menjajal Game FPS Pertama Dengan Permainan Senjata yang Intens, Tembakan yang Realistis dan Grafis Berkualitas . FOTO/ ARENA BREAKOT
A A A
JAKARTA - MoreFun Studios, pengembang game global di bawah naungan Tencent Games resmi meluncurkan game Arena Breakout versi lite secara global.



Arena Breakout versi lite dengan kapasitas 800 MB akan ini memungkinkan para pemain untuk lebih menghemat data .

Para gamer akan merasakan game Arena Breakout dengan kompatibilitas, pengalaman bermain, desain grafis dan konten yang sama dengan versi resmi dan bisa diunduh di Google Play .

Sebelumnya, Arena Breakout telah meluncur secara global pada 14 Juli 2023 dan tersedia di perangkat iOS maupun Android.

Pada masa pra registrasi, lebih dari 10 juta pengguna telah bergabung untuk menembak dan menjarah di Dark Zone dan mendapatkan kesempatan menjadi kaya raya di medan perang Kamona.

Di Arena Breakout, mereka yang tidak berani ambil resiko tidak akan pernah menang karena setiap pertempuran beresiko tinggi, dan pemenang meraih segalanya, jadi jangan pertaruhkan segalanya.

Musnahkan musuh secara senyap, atau hindari peluru. Para pemain memiliki kebebasan untuk bertarung sesuka mereka. Kaburlah dari arena pertempuran untuk mendapatkan kesempatan menyerang, namun bersiaplah untuk bertarung agar tetap survive.

Arena Breakout merupakan FPS taktis hardcore pertama di genrenya di perangkat mobile.

Pemain akan menginjakknya sepatu bot di tanah di Kamona, tanah tak bertuan yang baru-baru ini di landa perang saudara.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Cara Gamer Memandang...
Cara Gamer Memandang AI Ternyata Sangat Mengejutkan
Ragnarok Classic: Nostalgia...
Ragnarok Classic: Nostalgia Ditingkatkan, Update 5.0 dengan Job dan Dungeon Baru
Xbox Siap Kenalkan Copilot...
Xbox Siap Kenalkan Copilot AI untuk Gaming
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
10 Game Terbaik Sepanjang...
10 Game Terbaik Sepanjang Masa, Mobile Legend dan Free Fire Tidak Termasuk
Warner Bros Games Tutup...
Warner Bros Games Tutup Studio Monolith Productions
Rekomendasi
5 Tanda Rumah Tangga...
5 Tanda Rumah Tangga Barack Obama dan Michelle Mulai Retak, Isu Perselingkuhan Muncul
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
Dorong Transformasi,...
Dorong Transformasi, Nilai Ekspor Mebel dan Kerajinan Jepara Tembus Rp5 Triliun
Berita Terkini
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
3 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
2 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Infografis
Penyebab Jerman Tak...
Penyebab Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved