Cara Cek BI Checking SLIK OJK Online Terbaru 2023 yang Perlu Diketahui

Selasa, 25 Juli 2023 - 15:57 WIB
loading...
Cara Cek BI Checking...
yang Perlu Diketahui Images Caption Images. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - BI Checking yang sebelumnya digunakan untuk mengecek skor kredit pinjaman kini telah menjadi Sistem Layanan Informasi atau SLIK yang dapat diakses dengan mudah.



Informasi ini penting diketahui bagi para pengguna yang hendak melakukan pinjaman atau kredit. Untuk memeriksa BI Checking atau SLIK ini dapat dilakukan dengan mengunjungi website idebku.

Selain digunakan untuk mengecek dana pinjaman, SLIK juga dapat dimanfaatkan untuk memperlancar proses penyediaan dana, penerapan manajemen risiko kedit atau pembiayaan.

Dengan penyediaan layanan online ini pengguna sudah tidak perlu repot-repot datang ke kantor OJK demi melakukan pemeriksaan BI Checking atau SLIK OJK. Berikut ini cara cek BI Checking dengan SLIK OJK Online terbaru di 2023.

1. Siapkan Dokumen

Berikut beberapa dokumen yang perlu dipersiapkan sebelum mengakses laman idebku.

- KTP asli
- Paspor
- Surat Keterangan Kematian atau Surat Keterangan Ahli Waris bila Debitur telah meninggal dunia.
- NPWP
- Akta pendirian usaha
- Dokumen anggaran dasar terakhir

2. Mengisi Formulir

- Pertama, kunjungilah laman idebku OJK
- Pilih opsi "Pendaftaran"
- Isilah data diri yang telah disajikan
- Jika sudah, isilah data diri untuk registrasi IDeb SLIK OJK
- Kemudian, unggah semua dokumen yang diminta
- Nantinya pengguna akan menerima email dari OJK yang memuat nomor pendaftaran

Itulah cara cek BI Checking atau SLIK OJK online yang dapat dilakukan. Semoga informasi ini dapat membantu para debitur
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
5 Panduan Cara Login...
5 Panduan Cara Login dan Aktivasi MFA ASN-Digital, Ikuti Langkahnya
Rekomendasi Tablet Terbaik...
Rekomendasi Tablet Terbaik untuk Lebaran 2025
Cara Cek Touchscreen...
Cara Cek Touchscreen HP Infinix dengan Akurat dengan Berbagai Mode
Cara Memperbaiki YouTube...
Cara Memperbaiki YouTube Tiba-tiba Memutar Shorts
Rekomendasi Aplikasi...
Rekomendasi Aplikasi Lari dan Jogging untuk Android
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
Cara Menonaktifkan Mode...
Cara Menonaktifkan Mode Aman Samsung yang Paling Mudah Dicoba
Rekomendasi
Indonesia Bukan Lagi...
Indonesia Bukan Lagi Tempat Parkir Kereta Bekas, Begini Kata Bos KCI
RS Persada Dukung Aparat...
RS Persada Dukung Aparat Selidiki Kasus Dokter yang Lecehkan Pasien
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron 'Mencintaimu Sekali Lagi' Eps 118: Nekadnya Arini Saat Hamil dan Ketegasan Lingga
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
12 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
20 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
Manfaat Naik Tangga...
Manfaat Naik Tangga untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved