Akun Mata-mata Jet Pribadi Elon Musk Pindah ke Threads

Kamis, 13 Juli 2023 - 06:40 WIB
loading...
Akun Mata-mata Jet Pribadi...
Akun Mata-mata Jet Pribadi Elon Musk berpindah ke Threads. FOTO/ TV
A A A
JAKARTA - Akun Twitter yang ditangguhkan karena menampilkan informasi tentang pergerakan jet pribadi miliarder Elon Musk kini dibuka di platform media sosial yang baru diluncurkan, Threads,



Seperti dilansir dari Metro, Kamis (13/7/2023), akun Twitter @elonjet dijalankan oleh seorang mahasiswa bernama Jack Sweeney dan sejak tahun 2020 telah mengunggah pembaruan tentang jet pribadi Musk.

Namun itu ditangguhkan dari Twitter setelah Sweeney menolak tawaran Musk untuk membayar US$5.000 (RM23.311) baginya untuk menghapus akun tersebut.

Kamis lalu, Sweeney mengunggah postingan pertamanya di Threads dengan akun @elonmusksjet.

“ElonJet telah hadir di Threads!” katanya dalam postingan yang sejauh ini telah menerima lebih dari 8.500 suka dan lebih dari 200 komentar.

Sweeney bahkan menyebut nama CEO Meta Mark Zuckerberg menanyakan apakah platform perusahaan mengizinkannya melakukan aktivitas serupa di Threads.

Selain Musk, Sweeney juga mengoperasikan akun yang melacak jet pribadi Zuckerberg melalui akun @zuckerbergjet.

Saat di sekolah menengah, Sweeney membuat hampir 14 akun bot yang menggunakan informasi penerbangan dari domain publik untuk melacak jalur penerbangan Musk dan beberapa miliarder lainnya termasuk Bill Gates dan Jeff Bezos.

Menggunakan data yang dapat dilihat publik, akun tersebut secara otomatis mengunggah tweet setiap kali jet Musk lepas landas atau mendarat.

Sebelum Musk menangguhkan akun dengan alasan keamanan, akun tersebut telah melampaui 198.000 pengikut.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
Buntut Tarif Impor Baru,...
Buntut Tarif Impor Baru, Elon Musk dan Mark Zuckerberg Cs Rugi Rp3,48 Kuadriliun dalam Sehari
Elon Musk Tegaskan Akan...
Elon Musk Tegaskan Akan Bertahan di Gedung Putih hingga Misi DOGE Tuntas
Grok Kecerdasan Buatan...
Grok Kecerdasan Buatan Elon Musk Bermasalah dengan Pemerintah AS
Blokir Konten yang Dicap...
Blokir Konten yang Dicap Berbahaya , X Gugat India
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
Gunakan Starlink, Elon...
Gunakan Starlink, Elon Musk Ancam Ukraina untuk Berhenti Perang
Meluncur Tak Terkendali,...
Meluncur Tak Terkendali, Roket SpaceX Meledak di Luar Angkasa
Grox 3 Diluncurkan,...
Grox 3 Diluncurkan, Ini Kelebihannya Dibandingkan AI ChatGPT dan DeepSeek
Rekomendasi
Hari Kartini, Megawati...
Hari Kartini, Megawati Tegaskan Perempuan Bukan Makhluk yang Harus Tunduk dalam Diam
Konvensi ILO 188 untuk...
Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan, Jumhur: Saatnya Indonesia Meratifikasi
Siapa Saja Calon Paus...
Siapa Saja Calon Paus Berikutnya dan Bagaimana Proses Seleksinya?
Berita Terkini
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
10 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
1 hari yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Infografis
AI Grok 3 Milik Elon...
AI Grok 3 Milik Elon Musk Diluncurkan, Terima Banyak Pujian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved