Dunia Makin Aneh, Rusa yang Kelaparan Mampu Memangsa Ular

Sabtu, 17 Juni 2023 - 17:19 WIB
loading...
A A A
Sebuah studi tahun 2017 menggambarkan rusa sebagai salah satu dari banyak pemulung di lokasi mayat manusia yang membusuk di sebuah peternakan tubuh eksperimental (fasilitas penelitian di mana para ilmuwan mempelajari bagaimana tubuh membusuk.) Dalam serangkaian foto yang mengerikan, rusa terlihat memakan ujung tulang rusuk manusia yang kasar. Rusa tutul India telah diamati juga mengunyah tulang hewan liar.

Misteri Herbivora Memakan Daging

Dunia Makin Aneh, Rusa yang Kelaparan Mampu Memangsa Ular

Ada apa di balik kejadian ini? Para peneliti menduga rusa melakukan itu untuk bertahan hidup di alam liar. Rusa mungkin tidak memiliki kemampuan evolusioner untuk menangani, membunuh, dan mencabik-cabik mangsanya.

Namun, hewan yang lemah atau mati merupakan sasaran empuk dan sumber mineral, protein, serta kaya lemak dibandingkan dengan tanaman yang harus diproses dengan sangat keras oleh perut rusa. Para peneliti berpikir bahwa rusa memakan daging mungkin bertepatan dengan kebutuhan asupan nutrisi yang tinggi.



Satu studi yang diterbitkan tahun lalu mengatakan, mungkin rusa memakan daging ketika membutuhkan percepatan pertumbuhan untuk mengembangkan atau mempertahankan tanduk. Memiliki selera yang lebih inklusif juga bisa menjadi penyangga untuk bertahan hidup terhadap ketidakpastian sumber makanan dan perubahan habitat di alam liar.

Selain rusa, juga pernah dilaporkan kejadian seekor antelop Afrika yang disebut duiker (Sylvicapra grimmia) memakan kadal. Bahkan terkadang memakan bangkai jika burung nasar tidak sampai di sana terlebih dahulu.

Di Afrika, fenomena jerapah yang meremukkan tulang hewan lain dan memangsanya juga tersebar luas. Semua hewan ini adalah herbivora, namun kerasnya kehidupan alam liar membuat mereka melakukan berbagai cara meskipun tak lazim untuk bertahan hidup.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Inilah Rusa Kutub Belang...
Inilah Rusa Kutub Belang Langka Norwegia yang Menghebohkan Dunia
Spesies Baru Ular Bermoncong...
Spesies Baru Ular Bermoncong Tanduk Ditemukan di India
Begini Rasanya Dimakan...
Begini Rasanya Dimakan Ular Anaconda Hidup-hidup
Heboh! Rusa Ini Bisa...
Heboh! Rusa Ini Bisa Berlari di Atas Air
Apakah Semua Hewan Memiliki...
Apakah Semua Hewan Memiliki Pusar? Berikut Penjelasan Ilmiahnya
Berwarna Unik, Spesies...
Berwarna Unik, Spesies Ular Baru Ditemukan di Sulawesi Selatan
Paus Biru Masih Bisa...
Paus Biru Masih Bisa Meneteskan Minyak Usai Mati 26 Tahun Lalu
Arkeolog Temukan Lukisan...
Arkeolog Temukan Lukisan Kuno yang Membuktikan Keberadaan Ular Bertanduk
Misterius, Tiap Tahun...
Misterius, Tiap Tahun Kawanan Rusa Berkumpul di Museum Nasional Nara
Rekomendasi
Nama Arwani Thomafi...
Nama Arwani Thomafi Mencuat Jadi Calon Ketua Umum PPP
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
Sasar Kalangan Profesional,...
Sasar Kalangan Profesional, Edukasi Crypto Goes to Office
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
21 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved