Cara Membuat Tanda Tangan Digital di Smartphone dan Laptop

Minggu, 26 Februari 2023 - 20:32 WIB
loading...
Cara Membuat Tanda Tangan Digital di Smartphone dan Laptop
Cara membuat Tanda Tangan cigital. FOTO/ DOQFY
A A A
JAKARTA - Cara membuat tanda tangan digital di smartphone dan laptop kini sangat dibutuhkan saat semua pekerjaan bisa dilakukan melalui teknologi digital.



Bahkan seiring berkembangnya teknologi, berbagai dokumen sudah tersedia secara digital.

Oleh karena itu, setiap orang membutuhkan tanda tangan digital ketika membuat sebuah surat lewat software.

Tanda tangan digital dapat mewakili persetujuan penulis dalam isi surat sehingga bisa bersifat tanggungjawab.

Untuk membuat tanda tangan digital, dibutuhkan jaringan internet.

Penasaran bagaimana cara membuatnya? Simak penjelasanya berikut ini seperti dilansir dari The Verge.

Dalam panduan kali ini, SINDOnews cara menggunakan aplikasi gratis di Android maupun iPhone, untuk membuat tanda tangan dan memasukkannya dengan mudah ke file PDF ataupun gambar. Ditambah, aplikasi pendukung yang tidak dipungut biaya.

Aplikasi tersebut antara lain adalah Adobe Fill & Sign, yang memiliki versi untuk Android (unduh dari Google Play Store) dan iOS (unduh dari Apple App Store).

Sebelum menggunakan aplikasi, pastikan kalian sudah masuk dengan akun Adobe. Bagi yang belum punya, bisa menggunakan kredensial Apple, Facebook, Google, atau cukup gunakan alamat email yang aktif.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1674 seconds (0.1#10.140)