Game PS5 yang Tembus 120 FPS, Dijamin Memanjakan Mata

Selasa, 24 Januari 2023 - 21:00 WIB
loading...
Game PS5 yang Tembus...
Game PS5 yang tembus 120 FPS ternyata berasal dari beragam genre. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Game PS5 yang tembus 120 FPS sangat beragam. Cocok bagi gamer yang ingin mendapatkan sensasi berbeda dan maksimal saat ngegame.

Frame per second atau frame rate biasanya memang jadi salah satu indikator untuk menentukan kualitas game. Padahal, sebenarnya tidak sepenuhnya benar.

Frame rate adalah berapa banyak frame yang dimainkan oleh layar monitor. Memang, semakin tinggi frame rate sebuah video (misalnya 120 FPS), maka akan menampilkan kualitas video yang lebih mulus dan tidak patah-patah.

Frame rate tinggi sendiri bisa ditemukan di game-game kelas berat seperti Genshin Impact, Overwatch, Microsoft Flight Simulator, dan Call of Duty.

Saat menjajal game-game tersebut, terasa bahwa gambar begitu detail serta nyata. Game-game dengan frame rate tinggi maksimal di genre action, shooter, atau adventure yang memang banyak sekali pergerakan.

Tentu saja, selaih frame rate juga ada refresh rate. Yakni, hitungan berapa kali monitor laptop memperbarui gambar di layar per detik.

Contohnya, layar dengan refresh rate 120Hz dapat memperbarui atau me-refresh gambar sebanyak 120 kali setiap detiknya.

Intinya, gamer tidak bisa memainkan game dengan frame rate tinggi dengan nyaman jika laptop yang dimiliki memiliki refresh rate rendah. Contoh, game dengan frame rate 120 FPS di layar dengan refresh rate 60 Hz akan menyesuaikan supaya bisa tetap diputar di layar.

Nah, jika TV Anda sudah mendukung 120 Hz, maka sangat bisa untuk memainkan game PlayStation 5 yang sudah mendukung 120 FPS. Dan tidak perlu melakukan apapun. Hanya perlu menghubungkan kabel HDMI 2.1 yang sudah termasuk di PS5 dan menghubungkannya ke TV.



Beberapa daftar game Playstation 5 yang mendukung kualitas 120 fps (frame per second) antara lain:

1. Call of Duty: Black Ops Cold War
2. Assassin's Creed Valhalla
3. Battlefield V
4. Destiny 2
5. Gears 5
6. Rainbow Six Siege
7. Rocket League
8. The Last of Us Part II
9. Watch Dogs Legion
10. Deathloop
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sega Kembangkan Fitur...
Sega Kembangkan Fitur Streaming Video Game untuk Lawan PlayStation
Jaringan PlayStation...
Jaringan PlayStation Tumbang, Gamer PS5 dan PS4 Terpaksa Ngegame Offline
Sony Luncurkan PlayStation...
Sony Luncurkan PlayStation 5 Pro Edisi Terbatas
Sony Hadirkan Fitur...
Sony Hadirkan Fitur Kustomisasi PlayStation untuk PC
Kode Redeem CODM Call...
Kode Redeem CODM Call of Duty Mobile Terbaru, Senin 15 Juli 2024!
Integrasi Discord Diluncurkan,...
Integrasi Discord Diluncurkan, Obrolan Suara Kini Bisa lewat Konsol PS5
Game PS4 Terbaik di...
Game PS4 Terbaik di 2024, Mana yang Sudah Anda Mainkan?
Game Jadul PS1 Paling...
Game Jadul PS1 Paling Dinanti Akan Hadir di PS4 dan PS5
Kode Redeem CODM Call...
Kode Redeem CODM Call of Duty Mobile Selasa 5 Maret 2024, Klaim Sekarang!
Rekomendasi
Tarif Tol Jakarta-Jogja...
Tarif Tol Jakarta-Jogja Usai Diskon 20% Lebaran 2025, Rogoh Kocek Segini
Ifan Seventeen Jawab...
Ifan Seventeen Jawab Kritikan Jadi Dirut PT PFN: Netizen Tahunya Aku Penyanyi
Presiden Prabowo Restui...
Presiden Prabowo Restui Moratorium Kirim Pekerja ke Arab Saudi Dicabut
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
4 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
4 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
4 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
5 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
5 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
8 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved