Harta Karun Pegunungan Ural Mirip dengan yang Ditulis Surat Al Kahfi

Selasa, 19 Juli 2022 - 13:10 WIB
Harta Karun Pegunungan...
Pegunungan Ural mempunyai ciri dengan Tembok Yajuj dan Majuj. FOTO/ INDEPENDENT News
LIMA - Pegunungan Ural di Rusia adalah salah satu pegunungan kuno di Bumi sangat mirip dengan tembok Yajuj dan Majuj berlapis besi dan tembaga seperti disebutkan dalam Al-Quran dalam surat Al Kahfi.

Seperti dilansir dari Independent, Pegunungan Ural di Rusia diperkirakan telah berusia antara 250 juta – 300 juta tahun sejarahnya.

BACA JUGA - 1 Tempat di Bumi yang Disebut dalam Al Quran Namun Sulit Ditemukan

Di sana, telah ditemukan bangunan kuno yang menakjubkan, yang terdiri dari beragam bentuk, ada menhir (batu tunggal berukuran besar), dolmen (meja batu tempat meletakkan sesaji yang dipersembahkan kepada roh nenek moyang), dan candi megalitik.

Meskipun para ilmuwan Rusia telah berhasil mengklasifikasi bangunan-bangunan tersebut, tetapi tidak tahu sama sekali dengan peradaban kuno yang terdiri dari batu-batu raksasa itu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!