Cara Menghapus Kontak Telegram dengan Mudah dan Praktis

Kamis, 10 Maret 2022 - 09:52 WIB
Cara menghapus kontak Telegram dengan cepat dan mudah. FOTO/ IST
JAKARTA - Cara menghapus kontak Telegram dapat dilakukan melalui aplikasi telegram pada ponsel secara langsung, maupun dengan perantara web Telegram.

Telegram merupakan sebuah aplikasi yang memungkinkan pengguna saling berkirim pesan dengan pengguna lain. Selain itu, telegram juga bisa mengirim foto, video, dan berkas-berkas lainnya.



Sekilas dengan cara pemakaian seperti itu, telegram mungkin terlihat seperti aplikasi WhatsApp, namun dalam hal ini Telegram punya beberapa fitur yang mengungguli para kompetitornya, termasuk WhatsApp.

Salah satu fitur yang dimiliki telegram yang membuatnya unggul dari WhatsApp adalah kapasitas grup yang dapat menampung hingga ribuan orang. Sehingga, banyak orang menggunakan telegram untuk membuat grup-grup tertentu yang memiliki jumlah anggota banyak.



Seiring berjalannya waktu, Telegram mulai menjelma dengan penambahan-penambahan fitur yang semakin membuat penggunanya nyaman. Salah satunya adalah kemudahan untuk menghapus kontak telegram orang lain.

Biasanya, dalam hal ini ketika seseorang ingin merapikan daftar kontak telegramnya, dia akan memilah kontak-kontak penting dan menghapus kontak-kontak dari orang yang sudah tidak aktif maupun tidak berhubungan dengannya.

Berikut beberapa cara menghapus kontak telegram dengan mudah, baik melalui ponsel maupun perantara laptop atau komputer:

1. Cara Menghapus Kontak Telegram Melalui Ponsel Android
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More