Audi Uji Coba Robot Ray Sebagai Petugas Parkir

Senin, 09 Maret 2015 - 22:55 WIB
Audi Uji Coba Robot...
Audi Uji Coba Robot Ray Sebagai Petugas Parkir
A A A
STUTTGART - Sebuah solusi baru yang menggunakan teknologi robot dalam mengatasi parkir. Produsen mobil merek Audi asal Jerman tengah menguji robot baru yang mereka sebut dengan nama Ray.

Ray khusus difungsikan untuk mengantikan peran manusia dalam hal memindahkan mobil. Robot ini bekerja secara otomatis untuk memarkirkan mobil di pabrik Ingolstadt miliknya.

Seperti dilansir dari gizmag, Senin (9/3/2015), dikatakan bahwa pengujian tersebut dilakukan untuk pengembangan pabrik pintar di masa depan. Robot Ray mampu menata mobil sesuai dengan daerah tujuannya.

Robot Ray mempunyai ukuran 6 x 3 meter, dilengkapi sensor untuk menentukan posisi. Untuk memarkirkan mobil, robot ini mampu mengangkat roda setinggi 10 cm dan selanjutnya menempatkan mobil sesuai dengan lokasinya.

Sementara ini sang robot hanya mampu memindahkan mobil dengan panjang maksimal 5,3 meter. Tujuan dibuatnya robor ray karena pihak Audi meringankan jarak berjalan kaki yang biasa ditempuh oleh para karyawannya. Terkait untuk meningkatkan nilai ergonomis kerja para karyawan.
(dol)
Berita Terkait
Berebut Superpower Sains
Berebut Superpower Sains
Jokowi Akui Infrastruktur...
Jokowi Akui Infrastruktur Kesehatan dan Pendidikan Buat Daya Saing Indonesia Lemah
Jaring Talenta Bidang...
Jaring Talenta Bidang Sains, Kemendikbud Gelar Kompetisi Sains Nasional 2020
Sains yang Nirmakna
Sains yang Nirmakna
Sains, Corona, dan Agama
Sains, Corona, dan Agama
Sains, Wabah dan Agama
Sains, Wabah dan Agama
Berita Terkini
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
2 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
3 jam yang lalu
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
4 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Rabu 16 April 2025, Klaim Sekarang!
23 jam yang lalu
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
1 hari yang lalu
Era Baru Telah Dimulai...
Era Baru Telah Dimulai dengan Kehadiran HUAWEI Mate XT | ULTIMATE DESIGN di Indonesia, Smartphone Triple Foldable yang Mengguncang Industri
1 hari yang lalu
Infografis
China Uji Rudal Hipersonik,...
China Uji Rudal Hipersonik, Bisa Targetkan Pesawat Pengebom AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved