The Interview Melesat Jadi Paling Ilegal

Minggu, 28 Desember 2014 - 13:01 WIB
The Interview Melesat...
The Interview Melesat Jadi Paling Ilegal
A A A
NEW YORK - Komedi kontroversial Sony Interview dalam sekejap melesat menjadi film yang masuk dalam situs pembagian file ilegal.

Dilansir dari BGR, Minggu (28/12/2014), film ini dapat dibeli atau disewa dari Microsoft atau Google, selain dimainkan di bioskop pilihan, seperti dalam laporan Torrent Freak.

Tingginya minat masyarakat terhadap The Interview , membuatnya banyak di-download secara ilegal. Data awal yang dikumpulkan Torrent Freak mengungkapkan bahwa, The Interview diunduh sekitar 200.000 kali melalui BitTorrent dalam 10 jam. Menariknya, setelah 20 jam jumlah download melebihi 750.000.

Tampaknya, banyak download berasal dari luar Amerika Serikat, di mana film ini belum tersedia. Bahkan The Pirate Bay menempatkan The Interview menjadi salah satu torrents di situsnya.

Seperti yang sempat diberitakan sebelumnya, Sony mengalami hack besar-besaran di akhir November. Ditambah lagi, orang-orang yang bertanggung jawab untuk itu juga mengirimkan berbagai ancaman, yang berkaitan dengan The Interview.
(dyt)
Berita Terkait
Jebol, Sistem Keamanan...
Jebol, Sistem Keamanan Sony Corporation Berhasil Dibobol Hacker RANSOMEDVC
Sony Perkenalkan Kamera...
Sony Perkenalkan Kamera Full-Frame Global Shutter Alpha 9 III
Sony WH-1000XM5 & WF-1000XM5...
Sony WH-1000XM5 & WF-1000XM5 Smoky Pink: Headphone Premium Pesaing AirPods Max
Sonny Septian Berikan...
Sonny Septian Berikan Pesta Kejutan Ulang Tahun untuk Fairuz A Rafiq
Sony Siap Tayangkan...
Sony Siap Tayangkan Iklan di Game PlayStation
No Debat, Sony ZV-1...
No Debat, Sony ZV-1 Adalah Kamera Vlogging Terbaik 2020!
Berita Terkini
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
2 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
5 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
7 jam yang lalu
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
10 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
11 jam yang lalu
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
19 jam yang lalu
Infografis
Danau Laguna Verde,...
Danau Laguna Verde, Danau Paling Beracun di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved