Mode Diam Lenyap di Ponsel Android 5.0 Lollipop?

Senin, 17 November 2014 - 08:46 WIB
Mode Diam Lenyap di...
Mode Diam Lenyap di Ponsel Android 5.0 Lollipop?
A A A
CALIFORNIA - Semua software terbaru cenderung memiliki bug di dalamnya, seperti ponsel dengan Android 5.0 Lollipop, yang tidak memiliki Mode Diam.

Dilansir dari Ubergizmo, Senin (17/11/2014), buat yang belum terbiasa menggunakan, Mode Diam adalah ketika pengguna menurunkan volume semua aplikasi tapi tidak masuk ke Mode Getar.

Pengguna menekan tombol volume hingga habis dan itu akan masuk ke Mode Diam. Sehingga tidak ada peringatan terdengar dan getaran saat ada notifikasi.

Tapi anehnya, pada ponsel dengan mengoperasikan Android 5.0 Lollipop, Mode Diam ditiadakan. Belum dipastikan, hal itu berupa bug atau jika memang fitur itu dihapus oleh Google.

Tetapi buat yang sering menggunakan Mode ini, pasti bingung. Satu-satunya cara untuk menonaktifkan peringatan terdengar dan getaran adalah dengan memilih Mode "None" pemberitahuan. Secara otomaris akan menonaktifkan semua peringatan yang masuk.

Mode Diam memang masih ditemukan pada tablet Android, seperti Nexus 9. Sehingga tampaknya aneh, jika Google akan menghapus fitur itu pada ponsel dan tidak pada tablet.

Kondisi ini mendorong kita berfikir, jika ketiadaan Mode Diam merupakan bug.

Solusi yang dapat dilakukan adalah, menurunkan volume telepon hingga satu, reboot ponsel, dan Anda sudah berada dalam Mode Diam. Ini memang bukan solusi praktis, tapi setidaknya bisa diambil sebagai alternatif sampai Google mengambil tindakan terhadap hal ini.
(dyt)
Berita Terkait
Dunia Kerja Masa Depan...
Dunia Kerja Masa Depan Kian Menantang, HP Indonesia Gelar Edukasi STEM untuk Pelajar
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus,...
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus, Bukan untuk Tim Mendang Mending
Microsoft Jadi Pembeli...
Microsoft Jadi Pembeli Potensial Discord Inc
Google.org Umumkan Pendanaan...
Google.org Umumkan Pendanaan Edukasi AI dan Ketahanan Pangan untuk 6 juta Orang di Asia Tenggara
Komdigi dan Google Luncurkan...
Komdigi dan Google Luncurkan Google Play Protect untuk Keamanan Digital
Milad 9 Tahun Berkarya,...
Milad 9 Tahun Berkarya, KHALIFA Canangkan #BangkitBersamaCorona
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
8 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
16 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved