SAS Indonesia Rangkul ITS Selenggarakan Kompetisi

Kamis, 04 September 2014 - 11:53 WIB
SAS Indonesia Rangkul...
SAS Indonesia Rangkul ITS Selenggarakan Kompetisi
A A A
JAKARTA - Pemimpin software dan layanan business analytics dan vendor independen terbesar dalam pasar Business Intelligence, SAS Indonesia bekerja sama dengan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), menyelenggarakan SAS Competition 2014 untuk pertama kalinya.

Kompetisi karya tulis ilmiah ini menargetkan peserta yang berasal dari kalangan akademisi di seluruh Perguruan Tinggi di Indonesia, dengan mengusung tema "Analytics for Business Decision Making".

Country Manager SAS Indonesia, Erwin Sukiato mengemukakan, kompetisi ini merupakan bagian dari SAS Academic Program.

"Kami memiliki harapan dapat membuktikan bahwa para akademis kita di Indonesia juga memiliki kemampuan setara dengan akademisi dari negara lain," ungkapnya pada saat penandatangan kerja sama SAS Indonesia dengan ITS di Jakarta, Kamis (4/9/2014).

Erwin menambahkan, dalam SAS Competition peserta dapat menuliskan karya tulis tersebut dalam sebuah kajian, atau penelitian sebuah penerapan analytic untuk mendukung pengambilan keputusan (Business Analytics).

"Karya tulis tidak hanya mengulas dan menerapkan suatu metoda dan atau logaritma amalytics, tetapi juga mengedepankan sebuah inovasi. Topik karya tulis diharuskan menggunakan software SAS untuk mengelola data dan melakukan analisa software ini dapat di askes di www.sas.com/universityedition," tambah Erwin.
(dyt)
Berita Terkait
SAS Designs Hadirkan...
SAS Designs Hadirkan Layanan Home Service yang Jangkau Seluruh Indonesia
Tonjolkan Ciri Khas...
Tonjolkan Ciri Khas Indonesia, SAS Designs Jadi Pilihan Para Artis Tanah Air
Kunci Sukses Rakesh...
Kunci Sukses Rakesh Bhagwandas Daryanani, Perancang Baju Formal Pilihan Para Artis
Pelaku Pembunuhan Koordinator...
Pelaku Pembunuhan Koordinator Sekuriti PT SAS Mura Dibekuk
Kelabui Taliban, Tentara...
Kelabui Taliban, Tentara SAS Menyamar Wanita dengan Burqa
SAS Institute: Pernyataan...
SAS Institute: Pernyataan Kiai Said Buka Diskursus Perpajakan
Berita Terkini
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
7 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
13 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
16 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
19 jam yang lalu
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
22 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
23 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved