Ilumi Lampu Pintar Bisa Diatur Warnanya Lewat Smartphone

Minggu, 10 Agustus 2014 - 15:24 WIB
Ilumi Lampu Pintar Bisa...
Ilumi Lampu Pintar Bisa Diatur Warnanya Lewat Smartphone
A A A
TEXAS - Satu lagi sebuah teknologi pintar di sematkan pada sebuah lampu. Meskipun ini bukan pertama kali, lampu pintar besutan ILUMI ini merupakan hampir sama yang dikembangkan LG sebelumnya.

LG Smart Lighting, seperti namanya, bohlam pintar ini bisa dikontrol melalui aplikasi yang ada di smartphone Android ataupun iOS, begitu juga dengan produk ILUMI.

Namun, lampu pintar ILUMI ini mengutamakan fungsi pengaturan tingkat pencahayaan maupun warnanya melalui ponsel.

IlumiIlumi

Untuk bisa mengatur melalui handphone dilakukan dengan koneksi bluetooth. Bila Anda memiliki beberapa lampu ini maka lampu-lampu tersebut dapat saling mengirim dan menerima sinyal.

Di dalam lampu pintar ini terdapat memori flash kecil membantu untuk mengingat setting dan pengaturan warna yang telah diprogram. Aplikasinya bisa di unduh di halaman resmi Ilumi.

Lampu pintar Ilumi ditawarkan 2 varian yaitu tipe A21 (daya 1 – 13 Watts) menghasilkan terang setara 60 – 75 WATT dibanderol USD89.98 atau sekitar Rp 1 jutaan. Sementara tipe A30 (daya 1 – 17 Watts) dibanderol USD 99.98 yang mampu menghasilkan kualitas tingkat terang kurang lebih 75 – 100 WATT (1100 lumens).

Memang cukup mahal, tapi setara dengan teknologi yang diberikan. Berminat untuk memasang dirumah Anda? ILUMI bisa di order di halaman resmi Ilumi.co.
(dol)
Berita Terkait
Sosialisasikan COVID-19,...
Sosialisasikan COVID-19, Pengelola Apartemen Manfaatkan Jaringan TV Lokal
Samsung Electronics,...
Samsung Electronics, Top Brand Asia Selama 9 Tahun Berturut-turut
Begini Trik Rumah Bersih...
Begini Trik Rumah Bersih Bebas Lelah versi Samsung
Anda Punya Bayi? Welcook...
Anda Punya Bayi? Welcook Cookware Punya Mitra Serasi untuk Urusan di Dapur
Lewat Cara Ini MODENA...
Lewat Cara Ini MODENA Lindungi Tenaga Medis saat Layani Pasien COVID-19
Tiga Tantangan realme...
Tiga Tantangan realme untuk Anak Muda Selama Ramadhan via #Silaturealme
Berita Terkini
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
1 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
2 jam yang lalu
Ikan Berkepala Gumpalan...
Ikan Berkepala Gumpalan Ditemukan di Antara 27 Spesies Baru di Peru
5 jam yang lalu
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
7 jam yang lalu
Susu Kecoa Diklaim Peneliti...
Susu Kecoa Diklaim Peneliti Tiga Kali Lebih Bergizi dari Sapi
8 jam yang lalu
Ilmuwan Ungkap Penyebab...
Ilmuwan Ungkap Penyebab Utama Runtuhnya Kerajaan Romawi
12 jam yang lalu
Infografis
Norwegia Luncurkan Bunker...
Norwegia Luncurkan Bunker Kiamat SGSV Bisa Tampung 14.000 Benih
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved