Twitter Update Aplikasi Windows Phone

Rabu, 09 Juli 2014 - 12:21 WIB
Twitter Update Aplikasi...
Twitter Update Aplikasi Windows Phone
A A A
CALIFORNIA - Layanan jejaring sosial Twitter, diam-diam telah memerbarui aplikasinya untuk Windows Phone, termasuk dalam gambar LINE dan ini merupakan update pertama aplikasi tersebut sejak November 2013.

Dilansir dari Neowin, Rabu (9/7/2014), update terbarunya adalah kemampuan membalas, favorit dan retweet dari timeline pengguna dan dukungan gambar multiple termasuk dalam aplikasi. Sayang, dukungan gif tidak termasuk dalam pembaruan ini.

Bagi Anda pengguna Windows Phone, sekarang sudah bisa men-download aplikasi Twitter di Windows Store, dengan menggunakan link di bagian bawah posting atau mencari di Twitter Store.

Tampaknya, update terbaru ini memberikan harapan perusahaan untuk segera menambahkan lebih banyak fitur pada versi Windows Phone klien resminya.

Twitter berharap akan lebih banyak lagi pembaruan akan datang untuk klien Windows Phone, sehingga lebih dekat dengan fitur pada iOS dan Android. Update kecil ini adalah tambahan menyambut sebuah aplikasi yang telah mandek selama lebih dari 7 bulan.
(dyt)
Berita Terkait
Cara Tingkatkan Akurasi...
Cara Tingkatkan Akurasi Fingerprint di Smartphone agar Aman saat Digunakan
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus,...
HP Rilis 5 Laptop Sekaligus, Bukan untuk Tim Mendang Mending
Dunia Kerja Masa Depan...
Dunia Kerja Masa Depan Kian Menantang, HP Indonesia Gelar Edukasi STEM untuk Pelajar
Goodbye Twitter, Elon...
Goodbye Twitter, Elon Musk Resmi Ubah Logo Burung Biru Jadi X
Microsoft Jadi Pembeli...
Microsoft Jadi Pembeli Potensial Discord Inc
Milad 9 Tahun Berkarya,...
Milad 9 Tahun Berkarya, KHALIFA Canangkan #BangkitBersamaCorona
Berita Terkini
Shorts YouTube Jadi...
Shorts YouTube Jadi Ancam Popularitas TikTok
24 menit yang lalu
5 Negara dengan Polusi...
5 Negara dengan Polusi Udara Terkotor di Dunia
4 jam yang lalu
Gunakan Teleskop James...
Gunakan Teleskop James Webb, NASA Tangkap Keajaiban Tuhan
5 jam yang lalu
Gemini 2.5 Pro Teknologi...
Gemini 2.5 Pro Teknologi AI Terbaik yang Diklaim Bantu Pekerjaan Manusia
6 jam yang lalu
3 Miliar Robot Humanoid...
3 Miliar Robot Humanoid Akan Digunakan pada 2060
12 jam yang lalu
Cara Kirim Uang Gratis...
Cara Kirim Uang Gratis dari ShopeePay ke Semua Bank, e-Wallet, dan Sesama Pengguna
20 jam yang lalu
Infografis
Elon Musk Kembali Ambil...
Elon Musk Kembali Ambil Paksa Akun Twitter Milik Orang Lain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved