Robot Ecoppia E4 pembersih panel surya otomatis

Kamis, 10 April 2014 - 13:15 WIB
Robot Ecoppia E4 pembersih...
Robot Ecoppia E4 pembersih panel surya otomatis
A A A
Sindonews.com – Kecanggihan robotika terjadi penundaan selama bertahun-tahun. Perlahan-lahan perangkat ini telah bekerja dengan cara mereka di berbagai industri. Mengambil alih tugas-tugas sulit atau sia-sia jika dilakukan oleh orang dewasa.

Seperti dilansir Slashgear, Kamis (10/4/2014) salah satunya adalah menjaga kebersihan bidang panel surya di gurun. Ecoppia E4 robot telah melakukannya di Israel.

Robot itu dilengkapi dengan sikat serat mikro lembut, berputar cepat membersihkan debu. Desain ini tidak membutuhkan air karena berbagai alasan. Tidak sedikit panel surya yang diatur di gurun.

Ecoppia E4 dipasang pada bingkai yang berjalan di sepanjang panel surya. Alat ini bekerja dari atas ke bawah panel vertikal agar tetap bersih. Sistem ini bekerja di bidang surya Ketura Sun, Israel. Merupakan yang pertama digunakan untuk sistem pembersihan secara otomatis.

Biaya menjaga kebersihan panel di hamparan seluas 20 hektar itu mahal. Jika sebagian besar panel berdebu, kinerjanya akan tidak efisien. Robot menghapus hingga 99 persen debu, sehingga panel berfungsi dengan kapasitas penuh.
(dol)
Berita Terkait
Berebut Superpower Sains
Berebut Superpower Sains
Jokowi Akui Infrastruktur...
Jokowi Akui Infrastruktur Kesehatan dan Pendidikan Buat Daya Saing Indonesia Lemah
Jaring Talenta Bidang...
Jaring Talenta Bidang Sains, Kemendikbud Gelar Kompetisi Sains Nasional 2020
Sains yang Nirmakna
Sains yang Nirmakna
Sains, Wabah dan Agama
Sains, Wabah dan Agama
Sains, Corona, dan Agama
Sains, Corona, dan Agama
Berita Terkini
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
2 jam yang lalu
Resmi! Ini Harga iPhone...
Resmi! Ini Harga iPhone 16 Series di Indonesia: Penantian Berakhir, Siap Preorder?
4 jam yang lalu
Fosil Nenek Moyang Manusia...
Fosil Nenek Moyang Manusia Berusia 1 Juta Tahun Ditemukan
15 jam yang lalu
Tes DNA Pakai Aplikasi...
Tes DNA Pakai Aplikasi Tanpa Harus Datang ke Ahli Medis
19 jam yang lalu
Cloudflare Kenalkan...
Cloudflare Kenalkan AI untuk Mencegah Pencurian Data
21 jam yang lalu
Racun di Danau Laguna...
Racun di Danau Laguna Verde Diklaim seperti Air di Mars
23 jam yang lalu
Infografis
Manusia Robot Perusak...
Manusia Robot Perusak Rekor Gol Cristiano Ronaldo-Lionel Messi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved