Planet Ban Bagi-Bagi Motor Setiap Hari dengan Nominal Transaksi Rp100 Ribu

Jum'at, 17 Januari 2020 - 11:36 WIB
Planet Ban Bagi-Bagi...
Planet Ban Bagi-Bagi Motor Setiap Hari dengan Nominal Transaksi Rp100 Ribu
A A A
JAKARTA - Melalui Aplikasi Planet Ban para bikers yang merawat motornya di Planet Ban berkesempatan mendapatkan sepeda motor setiap harinya tanpa diundi. Hal inilah yang dirasakan Utomo seorang pengendara Ojek Online (Ojol) yang mendapatkan sepeda motor Honda BeAT.

Sebelum Utomo warga Cipinang Muara, Planet Ban Sudah Ada enam pemenang sepeda motot lainya, seperti di Planet Ban Cilegon-Banten, Harapan Indah-Bekasi, Tuparev Cirebon, Cempaka Putih Jakarta Pusat, Kulon Progo - Yogyakarta dan Cimahi-Bandung.

Kali ini yang pemenang yang ke 7, Honda BeAT diserahkan kepada Utomo di Planet Ban Otista Raya no 447 Jatinegara Jakarta Timur.

R. Gatot Nugroho P.A.S Commercila Dept Head Planet Ban mengatakan Planet Ban kembali mengajak konsumen untuk bisa mendapatkan motor setiap melakukan service di Planet Ban.

" Para konsumen bisa berkesempatan mendapatkan motor setiap melakukan transaksi Rp100.000 di Planet Ban tanpa diundi, Rp 3 miliar disiapkan Planet ban untuk program ini," tutur Gatot kepada SINDOnews di Jakarta.
Planet Ban Bagi-Bagi Motor Setiap Hari dengan Nominal Transaksi Rp100 Ribu


Gatot menjelaskan, caranya Setiap pelanggan setia Planet Ban, cukup mendownload aplikasi Planet Ban di smartphone, kemudian melakukan pembelian senilai Rp 100 ribu. Dengan begitu, konsumen berhak mendapatkan hadiah berupa 15 ribu jaket motor, 10 ribu helm, 100 smartphone, 20 unit Honda BeAT dan 5 unit Piaggio LX.

“Program telah dimulai pada 1 Februari 2019 hingga Juni 2020, tak hanya hadiah hadiah menarik, konsumen yang mendownload aplikasi Planet Ban akan mendapatkan pengisian nitrogen gratis melalui scan barcode dari smartphone ke gerai Planet Ban. Aplikasi Planet Ban tersebut juga menyediakan informasi tentang produk produk ban, lokasi toko, harga produk, layanan nitrogen gratis tanpa belanja," jelas Gatot.
Planet Ban Bagi-Bagi Motor Setiap Hari dengan Nominal Transaksi Rp100 Ribu

Sementara itu pemenang ke 7 Utomo mengatakan Service motor dab ganti ban di Planet Ban banyak untungnya dan tentunya lanyanannya memuaskan.

" Awalnya saya tidak percaya, karena hampir seti Banap bulan saya melakukan perawatan di Planet. Begitu service saya oleh karyawan disuruh mengklik kotak kado yang tersedia di Planet Ban" tutur Utomo.lMenurut Utomo prosesnya selama 3 minggu, karena dirinya awalnya menyangka itu penipuan, namu setelah didesak kawan-kawan ojol untuk mencari tahu program tersebut." Ia setelah saya diamkan karena saya anggap ini penipuan, akhir saya mendapatkan kepastian kalau program ini benar dan saya mendapatkan motor," tandas Utomo
(wbs)
Berita Terkait
Ban SB-151 SLASH Bisa...
Ban SB-151 SLASH Bisa untuk Ngebut dan Harian
Produsen Ban Goodyear...
Produsen Ban Goodyear Akan Tutup Pabrik di Malaysia, 500 Lebih Karyawan Kena Dampak?
Cara Spooring Ban Menggunakan...
Cara Spooring Ban Menggunakan Benang, Tak Perlu Repot ke Bengkel
Kendali China di Dalam...
Kendali China di Dalam Produsen Ban Terbesar Asal Italia Dibatasi
Hankook Tire Jadi Ban...
Hankook Tire Jadi Ban Resmi Mobil Sport Audi RS Terbaru
Ban Jadi Salah Satu...
Ban Jadi Salah Satu Faktor Utama Kenyamanan Mobil SUV, Ini Kriterianya
Berita Terkini
Stasiun Radio Australia...
Stasiun Radio Australia Tipu' Pendengar Pakai Host AI
1 jam yang lalu
Apple Tunggu Tangan...
Apple Tunggu Tangan Robot untuk Pindahkan iPhone dari China
4 jam yang lalu
Mencekam! Badai Pasir...
Mencekam! Badai Pasir dari 9 Negara Arab Bergeser Menerjang Israel
5 jam yang lalu
Membelah Kegelapan Visual:...
Membelah Kegelapan Visual: Xiaomi A Pro Series 2026: TV Pintar Kelas Sultan, Harga Merakyat!
5 jam yang lalu
Israel Dikepung Badai...
Israel Dikepung Badai Pasir, Langit Jerusalem Berubah Merah Darah
7 jam yang lalu
Spesifikasi Oppo Find...
Spesifikasi Oppo Find N5: Layar Lipat 8 Inci, Kamera Hasselblad, Fast Charging 80W, dan Baterai 5.600 mAh
8 jam yang lalu
Infografis
Penemuan Terbaru, Planet...
Penemuan Terbaru, Planet Merkurius Ternyata Penuh dengan Berlian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved