Sukses di Pasar Menengah, Inilah Jajaran Smartphone Galaxy A 2020

Rabu, 31 Juli 2019 - 19:00 WIB
Sukses di Pasar Menengah,...
Sukses di Pasar Menengah, Inilah Jajaran Smartphone Galaxy A 2020
A A A
SEOUL - Tahun ini publik melihat revolusi Samsung atas seri midrange (pasar menengah). Perusahaan sepenuhnya mengubah susunan ponsel dalam spesifikasi dan penamaan.

Lewat merek yang disebut sebagai A + satu nomor, sekarang pasar smartphone diramaikan Galaxy A10, A20, A30, A40, A50, A60, A70, dan terakhir A80. Ada beberapa turunan dari model itu juga, seperti Galaxy A10e atau S-upgrade yang akan datang.
Sukses di Pasar Menengah, Inilah Jajaran Smartphone Galaxy A 2020

Memasuki semester kedua 2019, tentu masuk akal jika kita mulai bertanya bagaimana raksasa Korea Selatan itu menyiapkan handphone-nya tahun depan. Dan beruntung kita sudah tahu apa yang disiapkan Samsung pada tahun 2020. Perusahaan baru-baru ini mengungkap sembilan nama spesifik untuk smartphone mendatang di seri-A. Dokumen itu diajukan ke Kantor Kekayaan Intelektual Uni Eropa.
Sukses di Pasar Menengah, Inilah Jajaran Smartphone Galaxy A 2020

Disitat dari laman LetsGoDigital, GSM Arena mengutarakan, perangkat 2020 bakal diberi nama Galaxy A11, A21, A31, A41, A51, A61, A71, A81, dan A91. Tampaknya, Samsung mengadopsi jalur yang sama dengan HMD Global. Kami berasumsi bahwa penyegaran yang sama akan diberikan pada Galaxy M-series.
Sukses di Pasar Menengah, Inilah Jajaran Smartphone Galaxy A 2020

Dengan cara ini, pada tahun berikutnya industri juga akan mengetahui bakal lahirnya smartphone Galaxy M11, M12 dan M31 dan M41. Baik M-series dan A-series merupakan portofolio untuk pasar menengah Samsung. Kategori pasar itu beberapa tahun belakangan terganggu dengan kehadiran smartphone yang berbasis di China.
(mim)
Berita Terkait
Samsung Disebut akan...
Samsung Disebut akan Umumkan Kehadiran Galaxy F41 Besok
Meluncur Resmi, Samsung...
Meluncur Resmi, Samsung Galaxy A21 Berkamera Quad Dijual Rp4 Juta
Besok Diluncurkan di...
Besok Diluncurkan di Indonesia, Begini Spesifikasi Samsung Galaxy A21s
Dirilis Diam-diam, Seperti...
Dirilis Diam-diam, Seperti Ini Spesifikasi Samsung Galaxy M21 di Indonesia
Benarkah Samsung Galaxy...
Benarkah Samsung Galaxy A31 Cocok Bagi Para Gamer?
Demi Harga Murah Galaxy...
Demi Harga Murah Galaxy M51, Samsung Blusukan ke China Cari Layar OLED
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
3 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
3 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
4 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
19 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
Mohamed Salah Sukses...
Mohamed Salah Sukses Cetak Rekor Unik di Liga Champions
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved