DJI Mavic 2, Drone Lipat Mulai Tebar Pesona di Internet

Rabu, 11 Juli 2018 - 12:01 WIB
DJI Mavic 2, Drone Lipat...
DJI Mavic 2, Drone Lipat Mulai Tebar Pesona di Internet
A A A
BEIJING - Sebuah bocoran foto drone terbaru pabrikan asal China, DJI, tersebar di internet. Foto tersebut pertama kali diterima situs drone DJ melalui surat elektronik yang berisi bocoran drone DJI Mavic 2.

Wahana terbang nirawak tersebut terlihat sedikit berbeda dibanding pendahulunya. Mavic 2 ini terlihat lebih mulus dengan sudut-sudut membulat.Di bagian gimbal untuk mounting kamera juga berbeda, gimbal ini bisa dilepas untuk menggani kamera, seperti drone GoPro Karma. Sistem pemasangan gimbal tampaknya jauh lebih kokoh dari pada yang dimiliki Mavic Pro.

Dalam foto tersebut, di sisi kiri drone terlihat sebuah kamera dengan cangkang berwarna hitam yang merupakan kamera dengan sensor lebih kecil, karena ukuran fisiknya yang juga lebih kecil.

Keempat lengan baling-baing pada drone quadcopter ini seperti Dilansir droneDj (11/7/2018) keempat lengan baling-baling pada drone ini juga akan bisa dilipat seperti Mavic generasi pertama dengan salah satu lengan tertera nama “Mavic 2”.

Kemungkinan drone dalam foto merupakan versi “basic” dari Mavic 2. Kemungkin akan ada varian Mavic 2 Pro. Drone juga ini didukung port LIghtning sebagai konektok charging.

Awalnya, DJI dikabarkan akan memperkenalkan Mavic dalam acara "See the Bigger Picture" pada 18 Juli mendatang. Namun nampaknya acara tersebut ditunda hingga waktu yang belum ditentukan.
(wbs)
Berita Terkait
Drone DJI Kuasai Pasar...
Drone DJI Kuasai Pasar Indonesia
Wisata Sambil Belajar...
Wisata Sambil Belajar Drone
5 Drone Buatan Indonesia,...
5 Drone Buatan Indonesia, Tak Kalah Canggih dari Produk Asing
Buatan China, Ini Spesifikasi...
Buatan China, Ini Spesifikasi Drone Tempur CH-5 Rainbow Irak
Drone vs. Drone! Ukraina...
Drone vs. Drone! Ukraina Ciptakan Sting untuk Lawan Shahed Iran Milik Rusia!
Perang Masa Depan Selalu...
Perang Masa Depan Selalu Melibatkan Drone, Berikut 5 Teknologi Terbarunya
Berita Terkini
Xiaomi Rebut Mahkota...
Xiaomi Rebut Mahkota Pasar Smartphone Indonesia, Para Rival Gigit Jari!
15 menit yang lalu
Jakarta Jadi Otak Digital...
Jakarta Jadi Otak Digital Raksasa! Kontribusi Google Cloud Capai Rp1.400 T dan Ciptakan 240 Ribu Lapangan Kerja
2 jam yang lalu
Aturan Penggunaan Media...
Aturan Penggunaan Media Sosial di ASEAN Didesak untuk Dibuat
20 jam yang lalu
Logo Google Diperbarui...
Logo Google Diperbarui dengan Warna Gradasi Baru
1 hari yang lalu
Dibanderol Rp28 Juta,...
Dibanderol Rp28 Juta, HP Lipat Kelas Sultan Oppo Find N5 Ludes Bak Kacang Goreng, Apa Sebabnya?
1 hari yang lalu
Lebih Dahulu Gelap atau...
Lebih Dahulu Gelap atau Terang? Berikut Penjelasan Lengkapnya
1 hari yang lalu
Infografis
13 Orang Meninggal Akibat...
13 Orang Meninggal Akibat Insiden Pemusnahan Amunisi di Garut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved