Bugatti Luncurkan Kapal Pesiar Super Mewah

Selasa, 21 Maret 2017 - 21:01 WIB
Bugatti Luncurkan Kapal...
Bugatti Luncurkan Kapal Pesiar Super Mewah
A A A
PARIS - Produsen automotif Prancis Bugatti, meluncurkan kapal pesiar mewah terbaru, Bugatti Niniette 66 dengan panjang 20 meter, kapal super cepat ini didukung fasiltas mewah.

Berbahan serat karbon, marmer dan kulit, yang dapat mencapai kecepatan puncak 44 knot, menawarkan segala sesuatu yang serba mewah, dengan Jacuzzi dan bar, plus lubang api untuk pemanas dan tempat tidur ganda mewah.

Bugatti Luncurkan Kapal Pesiar Super Mewah


Sedangkan harga untuk model edisi terbatas - dibuat setelah bermitra dengan pembuat yacht Palmer Johnson - yang belum dirilis, pihak perusahaan mengindikasikan pada 2015 bahwa model terkecil akan dijual seharga Rp25,5 miliar.

Bugatti hanya memproduksi 66 unit untuk dijual, dan yang pertama akan dikirim ke pelanggan pada Maret 2018.

'Niniette adalah produk penting dari keluarga Bugatti. Bahkan dari jarak jauh ketika memasuki pelabuhan, Niniette akan sdiakui sebagai asli Bugatti."
ujar Direktur Disain di Bugatti, seperti dilansir dari MOTO 1

Kapal ini memiliki dek terbuka luas, dengan serat karbon, kulit dan kayu morta ek alami biru sebagai elemen utama.

Bagian bawah dek dikembangkan layaknya hotel dilengkapi Jacuzzi, sun pad dan bar di bagian tengah, diapit oleh dua ruang di bagian samping.

Dirancang hanya untuk dua orang, suite di kapal cepat ini dilengkapi dengan tempat tidur ganda mewah tapi juga dilengkapi tempat tidur berupa sofa besar untuk tamu yang berada di ruang tamu.

Juga dilengkapi dengan tapal kuda Bugatti besar yang menghadap kursi dan TV layar datar - karena pembuatnya tidak menginginkan penumpang cepat bosan.

Menurut pihak perusahaan, fitur menonjol lainnya termasuk supercar yang terinspirasi kursi khusus dan sebuah pusat kendali futuristik dengan sistem infotainment interaktif untuk navigasi kapal, pemantauan, pengendalian dan hiburan.
(wbs)
Berita Terkait
Bugatti W16 Mistral...
Bugatti W16 Mistral Resmi Diperkenalkan, Ini Kelebihannya
Murah, Hypercar Bugatti...
Murah, Hypercar Bugatti Veyron Made in India Ini Dilego Cuma Rp75 Juta
Begini Sejarah Bugatti,...
Begini Sejarah Bugatti, Hypercar yang Identik dengan Kecepatan dan Kemewahan
Memalukan, Bugatti Terpaksa...
Memalukan, Bugatti Terpaksa Recall 77 Bugatti Chiron
Radim Passer, Crazy...
Radim Passer, Crazy Rich Paling Kencang di Muka Bumi
4 Bugatti Veyron Edisi...
4 Bugatti Veyron Edisi Khusus Disita Polisi Buntut Kasus 1MDB
Berita Terkini
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
6 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
7 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
8 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
18 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
21 jam yang lalu
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
22 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved